Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Manajemen Kurikulum - Coggle Diagram
Manajemen Kurikulum
Definisi
-
-
Proses pengelolaan efisien dan efektif bahan pembelajaran untuk peserta didik usia dini (0-6 tahun) agar mencapai pertumbuhan dan perkembangan optimal
Usaha merancang anak belajar di dalam dan di luar sekolah dengan pengembangan aspek fisik, intelektual, sosial, dan emosional
-
-
Tujuan
-
-
-
-
Komponen kurikulum (tujuan, materi, strategi, sistem evaluasi) terwujud dalam garis-garis besar pokok pembelajaran
-
-
Planning
-
Proses pembuatan rencana kurikulum program tahunan dan program semester hingga rancangan kegiatan pembelajaran mingguan dan harian
Organizing
-
Komponen KOSP (kegiatan intrakurikuler, kokurikuler/P5, ekstrakurikuler, aktualisasi budaya sekolah/profil pelajar pancasila, pengaturan waktu belajar, kalender pendidikan)
Perencanaan, pengurutan, dan penataan konten serta aktivitas pendidikan
Actuating
-
-
-
Media pembelajaran
-
Pilihan (alat peraga edukatif, papan tulis, internet, dan benda langsung)
Controlling
-
-
-
-
Evaluasi dilakukan harian, per unit belajar, per semester, dan per tahun
Evaluasi kurikulum dilakukan oleh tim pengembang kurikulum sekolah bersama kepala sekolah dan komite sekolah