Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Merancang Pembelajaran dan Asesmen, Dewi Hernawati (2312674), PPG…
Merancang Pembelajaran dan Asesmen
harus memperhatikan
Karakteristik Peserta Didik
meliputi:
Status Sosial
Minat
Kultural
Perkembangan Sosial
Etnik
Perkembangan Moral dan Spiritual
Perkembangan Motorik
cara untuk mengindetifikasinya:
Mengamati dengan seksama perilaku peserta didik
Melakukan wawancara dengan peserta didik
Melakukan asesmen diagnostik
Menganalisis hasil rapor semester sebelumnya
menggunakan
Prinsip
Understanding by Design (UbD)
Tahapan
1. Menentukan Tujuan Pembelajaran
mencakup
Kompetensi
Konten
2. Menentukan teknik dan instrumen asesmen
3. Menentukan kegiatan pembelajaran (pendekatan, metode, bahan ajar, media, kebutuhan kegiatan pembelajaran.
Pendekatan Pembelajaran
Teaching at The Right Level (TaRL)
cara pembelajaran berdasarkan tingkat capaian atau kemampuan peserta didik.
Culturally Responsive Teaching (CRT)
membantu peserta didik mengalami proses pembelajaran yang bermakna sesuai dengan konteks kehidupannya sehari-hari
Dewi Hernawati (2312674)
PPG Prajabatan IPA G1 2023
Universitas Pendidikan Indonesia