Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
MODEL PEMBELAJARAN BANK STREET - Coggle Diagram
MODEL PEMBELAJARAN BANK STREET
PRINSIP PRINSIP
Perkembangan berawal dari bentuk yang sederhana ke bentuk yang lebih rumit
Pendidikan dari pendekatan Bank Street mendorong perkembangan anak secara keseluruhan dalam bertanggung jawab atas dirinya, keluarga, dan masyarakat
Peningkatan perkembangan memerlukan waktu yang lama dan hal- hal baru yang dipelajari.
Percaya diri anak terbentuk dari pengalaman dengan orang lain dan objek dalam
berinteraksi.
Anak mempunyai motivasi dalam dirinya untuk secara aktif terlibat dengan lingkungan.
Pertumbuhan dan perkembangan melibatkan konflik antara individu dan orang lain.
KURUKULUM
Terfokus pada tema yang menarik
Siswa menjadi pusat pembelajaran
Bermain adalah jantung atau inti dari pembelajaran
Mengikutsertakan masyarakat sebagai sumber Pendidikan
Pembelajaran berbasis pada pemgalaman yang dialami anak
Pembelajaran yang membebaskan anakmemilih kehiatan dan Pelajaran yang disukainya.
KELEBIHAN
Pendekatan pembelajaran dilakukan dengan kegiatan yang disukai dan diinginkan oleh anak
Pembelajaran mengutamakan konsep belajar sambil bermain sebagai cara
pembelajaran terbaik.
Model pembelajaran bank street memberikan pengalaman belajar secara nyata kepada anak sehingga anak mampu menggali pengetahuannya sendiri dan tidak bersikap pasif
FAKTOR MEMPENGARUHUI
Kebijakan atau aturan dari pemerintah pusat.
Nilai-nilai norma dan budaya lokal
Kurikulum yang digunakan
Ketersediaan sumber daya yang kurang memadai
Keadaan sosial dan ekonomi masyarakat
Komitmen dan tanggapan dari institusi-institusi yang terlibat, seperti pihak guru, staf, dan pekerja
di PAUD
Keterlibatan orang tua
Pengamatan dan evaluasi yang dilakukan
KEKURANGAN
Kurangnya keterlibatan orang tua dalam pelaksanaan pendidikan yang dijalani
anak
Banyaknya tuntutan pada guru untuk menguasai berbagai kemampuan dan topik pembelajaran yang berbeda-beda pada setiap anak
Tidak adanya standar khusus yang mengatur berlangsungnya pembelajaran sehingga seringkali menimbulkan hasil belajar yang tidak konsisten
Penerapan model pembelajaran ini memerlukan fasilitas dan sarana yang
harus memadai dan pantas digunakan
Seringkali menimbulkan kebebasan yang berlebihan pada anak, sehingga perlu usaha lebih lagi dari pendidik untuk membimbing dan mengarahkan anak tersebut