Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
SEJARAH
KELAHIRAN
PANCASILA, Latar Sejarah
Kelahiran Pancasila, Di masa…
-
-
Di masa pra aksara sebelum abad
ke-3 Masehi, nilai ketuhanan saat itu antara
lain terlihat pada sarana upacara keagamaan, seperti
nekara atau gong perunggu.
-
Dengan nilai ketuhanan yang kuat, para pahlawan pun berjuang untuk menegakkan nilai kemanusiaan dan persatuan.
Awalnya Tiongkok, India, Arab dan Eropa datang untuk berdagang, tetapi akhirnya bangsa-bangsa Eropa mulai menjajah Nusantara.
Tahun 1942 Jepang datang, jadi Bangsa Indonesia harus berjuang lebihh keras untuk merdeka dengan menegakkan nilai kemanusiaan dan persatuan.
Pada masa ini, para penulis seperti Abdul Muis dan Marah Rusli berjuang melalui karya sastra dengan meyadarkan masyarakat agar terus berjuang untuk merdeka.
-
-
Soekarno, Hatta, dan beberapa anggota lain
mengingatkan bahwa negara Indonesia
sebaiknya tidak berdasarkan keagamaan.