Dengan itu, pemikiran seseorang akan semakin tajam, berkembang melalui latihan-latihan berfikir, mengungkap permasalahan secara runtut dan ilmiah, membedakan alur pikir yang benar dan alur pikir yang keliru, berpikir secara rasional, kritis, lurus, tetap, tertib, metodis dan koheren (Ainur Rahman Hidayar, 2018: 8).