Sistem endokrin terdiri dari
hipofisis, hipotalamus, tiroid,paratiroid, pankreas, adrenal,
timus, ovarium, dan testis.
Selain itu,
beberapa organ dan jaringan tidak eksklusif diklasifikasikan sebagai kelenjar tapi mengandung sel-sel yang mengeluarkan hormon.