Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
RANCANGAN PEMBELAJARAN UBD (WHERETO), Created by Anisya Rahmaniah Nasra…
RANCANGAN PEMBELAJARAN UBD
(WHERETO)
(W) WHERE IS IT GOING AND WHY
Menjelaskan hubungan materi dengan kehidupan sehari-hari peserta didik, agar mereka memahami manfaatnya
Mengaitkan materi dengan hal-hal yang sudah diketahui atau dialami peserta didik agar lebih mudah dipahami
Menetapkan tujuan pembelajaran yang spesifik dan terukur, seperti pengetahuan atau keterampilan yang harus dikuasai peserta didik
(O) ORGANIZE
Merencanakan waktu yang tepat untuk setiap kegiatan dan penilaian yang sesuai dengan tujuan pembelajaran
Memilih dan menyusun sumber daya pembelajaran yang relevan dan mudah diakses peserta didik seperti buku, artikel, video, atau alat peraga yang mendukung
Mengatur uurutan materi dan tujuan pembelajaran agar berjalan secara sistematis dan logis mulai dari konsep dasar hingga topik yang lebih kompleks
(H) HOOK THE STUDENT
Mengajukan pertanyaan seperti pertanyaan pemantik yang menggugah atau tantangan untuk memicu diskusi
Mengajak peserta didik berprtisipasi aktif, baik dengan diskusi, berbagi pendapat ataupun berbagi penglaman terkiat topik pembelajaran
Menggunakan video, gambar atau menceritakan sebuah cerita yang relevan dengan topik pembelajaran
(R) RETHINK, REVISIT, REVISE
Mengadakan sesi tanya jawab atau diskusi kelas untuk meninjau kembali konsep-konsep penting yang teahh dipelajari
Memberikan umpan balik konstuktif terhadap tugas yang telah dikerjakan peserta didik
Mengadakan diskusi kelompok yang mengajak peserta didik berpikir lebih dalam tentang materi yang dipelajari
(T) TAILOR TO STUDENT
Memfasilitasi pembelajaran yang lebih sesuai dengan gaya belajar dan kemampuan peserta didik
Memberikan umpan balik yang disesuaikan dengan kebutuhan individu peserta didik
Memberikan pilihan pada peserta didik untuk menentukan cara mereka belajar dan tugas yang memungkinkan peserta didik untuk memilih format yang paling mereka sukai (diferensiasi produk)
(E) EXPLORE, EQUIP, EXPERIENCE
Memberikan pengetahuan dan keterampilan, seperti sumber artikel untuk mendukung, serta alat dan bahan percobaan yang mendukung proses eksplorasi
Membantu peserta didik mengaplikasikan pengetahuan mereka dalam kegiatan nyata seperti membimbing peserta didik dalam kegiatan pembelajaran langsung dan diskusi
Memberikan kesempeatan untuk mengeksplorasi konsep-konsep baru dan menghubungkannya dengan pengalaman atau pengetahuan sebelumnya
(E) EXHIBIT AND EVALUATE
Memberikan penilaian formatif ataupun sumatif, seperti kuis atau presentasi
Melakukan
Peer evaluation
, dimana peserta didik saling memberikan penilaian terhadap presentasi atau karya teman mereka
Memberikan kesempatan bagi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja mereka, seperti presentasi proyek atau pembuatan model
Created by Anisya Rahmaniah Nasra (2406753043)