Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Perkembangan Peserta Didik - Coggle Diagram
Perkembangan
Peserta Didik
Hakikat Perkembangan Peserta Didik
Perkembangan merupakan suatu pola perubahan secara progresif organisme baik dalam struktur maupun fungsi (fisik maupun psikis) yang bersifat kualitatif dan kuantitatif yang secara teratur dan berlangsung sejak masa konsepsi sampai akhir hayat, berdasarkan pertumbuhan , kematabfan, pengalaman, dan belajar.
Ciri-ciri
Perkembangan Individu
Terjadinya perubahan proporsi
Lenyapnya tanda-tanda lam
Terjadinya perubahan ukuran
Munculnya tanda0tanda baru
Prinsip Perkembangan
Setiap fase perkembangan memiliki ciri khas
Setiap individu akan mengalami tahapan fase perkembangan
Perkembangan terjadi pada tempo yang berlainan
Perkembangan mengikuti pola atau arah tertentu
Semua aspek perkembangan saling mempengaruhi
Perkembangan merupakan proses yang tidak berhenti
Aspek
Perbedaan Individu
Perbedaan kesiapan belajar
Perbedaan jenis kelamin dan gender
Perbedaan bakat
Perbedaan minat
Perbedaan latar belakang
Perbedaan tingkah laku
Perbedaan kecakapan motorik
Perbedaan nilai
Perbedaan kecakapan bahasa
Perbedaan konsep diri
Perbedaan Kognitif
Perbedaan kebiasaan belajar
Kebutuhan Dasar
Peserta Didik
Kebutuhan Psikologis
Kebutuhan akan perhatian
Kebutuhan akan kebebasan
Kebutuhan akan rasa aman
Kebutuhan akan kasih sayang penghargaan sosial
Kebutuhan akan prestasi
Kebutuhan akan pengalaman
Kebutuhan Sosial
Kebutuhan akan pengakuan
Kebutuhan akan penyesuaian
Kebutuhan akan partisipasi
Kebutuhan Fisiologis
Kebutuhan manusia yang menyangkut fisik seperti kebutuhan
akan udara, makanan, cairan, istirahat, dan lain-lain
Proses Perkembangan
Peserta didik
Fase
Kanak-kanak Awal
Fase perkembangan yang berlangsung sejak akhir masa bayi sampai 5 atau 6 tahun, fase ini disebut masa pra sekolah. Pada fase ini mereka belajar melakukan sendiri banyak hal dan berkembang keterampilan-keterampilan yang berkaitan dengan kesiapan bersekolah.
Fase Kanak-kanak
tengah dan akhir
Fase perkembangan yang berlangsung sejak kira-kira umur sampai 11 tahun, sama dengan masa usia sekolah dasar. Anak-anak mengusai keterampilan-keterampilan dasar membaca, menulis, dan berhitung.
Fase Bayi
Fase yang berlangsung sejak lahir sampai 18 atau 24 bulan. Masa ini adalah masa yang bergantung pada orang tua. Banyak kegiatan- kegiatan psikologis baru yang dimulai misalnya: bahasa, koordinasi sensori motor, dan sosialisasi
Fase Remaja
Masa perkembangan yang merupakan transisi dari masa kanak-kanak ke masa ke masa dewasa awal, yang dimulai kira-kira umur 10 sampai 12 tahun dan berakhir kira-kira umur 18 samapai 22 tahun. Remaja mengalami perubahan-perubahan isik yang sangat cepat, perubahan perbandingan ukuran bagian-bagian badan.
Fase Pra Natal
Fase yang waktunya terletak antara masa pembuahan dan masa kelahiran. Fase ini terjadi pertumbuhan yang luar biasa dari satu sel menjadi organisme yang lengkap dengan otak dan kemampuan berperilaku, dihasilkan dalam waktu lebih kurang sembilan bulan.
Dita Indra Liana/2021015228
Sumber: 1.
https://dosenpsikologi.com/macam-macam-perbedaan-individu
diakses pada tanggal 17 September 2022
Buku dengan Judul Perkembangan Peserta Didik
http://eprints.ubpam.ac.id/8890/1/PKN0112_PERKEMBANGAN%20PESERTA%20DIDIK.pdf
diakses hari sabtu,17 September 2022