Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
DIGITAL MUSEUM ; CHALLENGES AND SOLUTIONS - Coggle Diagram
DIGITAL MUSEUM ; CHALLENGES AND SOLUTIONS
Digital Museum
Museum / Art Gallery diadakan secara digital, supaya masyarakat bisa menikmati, tanpa harus datang ke museum secara langsung.
Digital Museum tidak bertujuan untuk menggantikan museum tradisional, melainkan untuk mengklompemen museum tradisional.
Nilai dari museum tradisional sudah tertanam dalam benak masyarakat, dan museum digital hanya difokuskan untuk menjadi alat pendukung dari kekurangan yang ada pada museum tradisonal.
Mengembangkan nilai dan budaya melalui cara yang high-tech.
Tanpa ada batas waktu dan batas jarak.
Keywords
Digital Curation
Semantic Web
Digital Museums
Augmented Reality
User Experience
Challenges
Interaksi secara fisik antar penikmat seni untuk berbagi pengalaman masing-masing mengenai suatu karya akan hilang.
Museum secara fisik akan menjadi kurang hidup karena pendatang akan menurun.
Perasaan dan pengalaman yang masyarakat dapatkan pada museum tradisiional tidak dapat tergantikan oleh museum digital.
Solutions
Augmented Reality (AR)
Memberikan user experience yang interaktif dan edukatif.
Migration
Memungkinkan data untuk bergerak bebas antar platform yang berbeda untuk cross-platform sharing.
Personalized system
Menghadapi masalah privasi dan efisiensi penggunaan di museum fisik
Flexible Data Format
Berurusan dengan masalah quality control di berbagai platform.
Contoh Digital Museum
The Virtual Museum of The Louvre on the iPhone
The Metropolitan Museum's of Art's Timeline of Art History
Collection Database (Compass) of The British Museum
Ide Visual
Modern
Futuristic
Clean
Something new - Unique