Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
NYERI PERUT BAGIAN BAWA+KELUAR CAIRAN DARI KEMALUAN - Coggle Diagram
NYERI PERUT BAGIAN BAWA+KELUAR CAIRAN DARI KEMALUAN
Etiologi
Bakteri neisseria gonorrhoeae
Chlamydia trachomatis
Faktor resiko
Riwayat penyakit seksual
berhubungan seksual sejak muda
tidak menggunakan pengaman (kondom)
berganti-ganti pasangan
riwayat penyakit radang panggul
Wanita dengan infeksi oleh uman penyebab PMS
menggunakan douche
penggunaan iud (spiral)
Diagnosis banding
Urogenital candidiasis
Jamur candida albicans
chlamydia genital
Bakteri chlamydia trachomatis
pelvic inflammatory disease
Neisseria gonorrhoaea,chlamydia trachomatis
trichomoniasis urogenital
parasit trichomonasvaginalis
PID E.C N.Gonorrhoaea
Tanda dan gejala
Nyeri panggul terus menerus di kwadran kanan bawah
nyeri ketika berhubungan seksual
mual
nyeri kemih
perdarahan dan bercak di vagina
demam dan menggigil
Komplikasi
Infertilitas
Kehamilan ektopik
Abses tuboovarium
Patogenesis dan Patofisiologi
Tata laksana
Rawat jalan
Regimen A
Ofloxacin 400 mg (2x1) oral selama 14 hari
Levofloxacin 500 mg(1x1) oral selama 14 hari
Metronidazol 500 mg (2x1) oral 14 hari
Regimen B
Doxycyline 100 mg (2x1) 2 minggu dengan atau tanpa metronidazole
metronidazole 500 mg /92x1) oral 2 mingggu
ceftriaxone 250 mg IM dosis tunggal
Cefoxitin 2 gr IM + probenicd 1 gr oral dosis tunggal
Cephalosporin gen 3
Rawat inap
Regimen A
Cefotetan 2 gr IV tiap 12 jam ,cefoxitin 2 gr IV tiap 6 jam +doxycyclin 100 mg oral / IV tiap 12 jam
Regimen B
Clindamycin 900 mg IV tiap 8 jam + gentamycin 3-5 mg/kgBB IV atau IM
Edukasi dan pencegahan
Edukasi
Pasien dengan IMS pencegahan diberikan terapi yang tepat dan adekuat dengan segera
Pasien pid setelah terapi tuntas tetap melakukan skrining rutin 2 tahun sekali
memberikan edukasi melakukan hubungan seksual yang sehat
Pencegahan
peningkatan edukasi masyarakat,diagnosis dini,penanganan yang tepat terhadap chlamidya
program penapisan penyakit menular seksual
wanita 25 tahun keatas harus dilakukan penapisan chlamydia tanpamemandang faktor resiko
Indikasi rujukan
CMD
Anamnesis
Faktor resiko < 25 tahun
riwayat pid sebelumnya
riwayat berganti-ganti pasangan
riwayat menderita PMS
riw. hubungan seksual tanpa memakai pengaman
nyeri perut bag bawah,keputihan abnormal,demam,nyeri saat bersenggama dan berkemih, mual dan muntah
Pemeriksaan fisik
Vital sign: T: >38 c
pemeriksaan vagina ditemukan keputihan yang abnormalatau mukopurulen
ditemukan nyeri goyang serviks,nyeri tekan uterus,nyeri tekan adness
ikterus dan nyeri tekan kuadan kanan atas dapat terjadi jika sudah terjadi persebaran ke struktur perihepatis
Pemeriksaan penunjang
Tes kehamilan/Bhcg
High veginal and endoservical swabs
Darah rutin
laparoskpopi
Biopsi rahim
Mistream specimen of urine
tes serologi