Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
SMART ASN - Coggle Diagram
SMART ASN
Kecakapan Digital dalam Organisasi
Etika Bermedia DIgital
Pengetahuan dasar akan peraturan, regulasi yang berlaku, tata krama dan etika berinteraksi
pengetahuan dasar membedakan informasi apa saja yang mengandung hoax dan tidak sejalan seperti pornografi, perundungan dll
Pengetahuan dasar berinteraksi , partisipasi dan kolaborasi di ruang digital yang sesuai dalam kaidah etika digital dan peraturan yang berlaku
pengetahuan dasar bertransaksi secara elektronik dan berdagang di ruang digital yang sesuai dengan peraturan yang berlaku
Budaya Bermedia Sosial
Pengetahuan dasar menggunakan Bahasa Indonesia baik dan benar dalam berkomunikasi, menjunjung nilai Pancasila, Bhineka Tunggal Ika
Pengetahuan dasar yang mendorong perilaku konsumsi sehat,menabung, mencintai produk dalam negeri dan kegiatan produktif lainnya
Pengetahuan dasar membedakan informasi mana saja yang tidak sejalan dengan nilai Pancasila di mesin telusur
Pengetahuan dasar akan Pancasila dan Bhineka Tunggal Ika
Aman Bermedia Digital
pengetahuan dasar fitur proteksi perangkat keras (kata sandi dan fingerprint)
Pengetahuan dasar dalam mencari informasi dan data yang valid dari sumber yang terverifikasi dan terpercaya serta memahami spam phishing
Pengetahuan dasar dalam memahami fitur keaman platform digital dan menyadari adanya rekam jejak digital dalam memuat konten sosmed
Pengetahuan dasar perlindungan diri atas penipuan (scam) dalam transaksi digital serta protokol kemanan seperti PIN dan kode otentik
Cakap Bermedia Sosial
Pengetahuan dasar menggunakan perangkat keras digital (HP, PC)
Pengetahuan dasar tentang mesin telusur (search engine)
Pengetahuan dasar tentang beragam aplikasi chat dan media sosial
Pengetahuan dasar tentang beragam aplikasi dompet digital dan ecommerce
kerangka kerja literasi digital
Budaya Bermedia Digital
Memahami budaya di ruang digital mengacu pada kemampuan individu untuk memahami makna dari konten budaya yang ada di media digital padatingkat literal.
Aman Bermedia Digital
Kemampuan individu dalam mengenali, mempolakan, menerapkan, menganalisis, menimbang dan meningkatkan kesadaran keamanan digital dalam kehidupan sehari-hari
Etika Bermedia Digital
Kemampuan individu dalam menyadari, mencontohkan, menyesuaikan, merasionalkan , mempertimbangkan, dan mengembangkan tata kelola etika digital (netiquette) dalam kehidupan sehari-hari
Cakap Bermedia Digital
Kemampuan individu dalam mengetahui, memahami, dan menggunakan perangkat keras dan piranti lunak TIK serta sistem operasi digital dalam kehidupan sehari-hari
Studi Kasus Literasi Digital Dasar
Kasus Jejak Digital (Hoax)
TIPS:
Jangan mudah terprovokasi dengan judul berita
Utamakan Logika
Saring sebelum Sharing
Jangan mudah percaya dengan gambar atau video yang muncul di internet
ujaran kebencian
berperan aktif untuk menyampaikan kepada pengunggah bahwa konten yang disebarkan mengandung ujaran kebencian yang akan menyulut emosi banyak pihak dan tidak menyelesaikan masalah yang dimaksud. Selanjutnya kita juga dapat mengingatkan bahwa ia bisa dijerat UU ITE, UU No. 40 Tahun 2008 tentang Diskriminasi Rasial, dan aturan lain yang relevan.
Cyber bullying
melaporkan posting tersebut di sosial media karena seluruh media sosial berkewajiban menjaga penggunanya tetap nyaman berinteraksi. Bahkan, jika perundungan tersebut membahayakan, segeralah menghubungi polisi. Cobalah mengambil gambar (screen capture) bukti perundungan jika sewaktu-waktu dibutuhkan saat melapor.
Literasi Digital Smart ASN
Definisi
menurut UNESCO : kemampuan untuk mengakses, mengelola, memahami, mengintegrasikan, mengkomunikasikan, mengevaluasi dan menciptakan informasi secara aman dan tepat melalui tekhnologi digital untuk pekerjaan, pekerjaan yang layak dan kewirausahaan.
Digital Skills
: Memahami perangkat keras & lunak TIK serta sistem operasi digital
Digital Culture
: Mampu membangun wawasan kebangsaan dalam berinteraksi di ruang digital
Digital Ethics
: Menyesuaikan diri, berpikir rasional & mengutamakan etiket
Digital Safety
: Menigkatkan kesadaran perlindungan & keamanan data pribadi