Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
SYOK KARDIOGENIK, Nama: Salsabila Shafiyah Rachmad Npm: 1908260089 -…
SYOK KARDIOGENIK
cara menegakkan diagnose syok kardiogenik
Pemfis: hipotensi dengan tanda hipoperfusi organ,
Kulit tampak pucat atau sianosis, ekstremitas teraba dingin
Laju nadi pada perifer cepat dan lemah; jika ada aritmia, nadi teraba tidak teratur
Distensi vena jugular
Adanya crackles pada auskultasi paru
PP: elektrokardiogram, Rontgen toraks dan ekokardiogram, darah lengkap,elektrolit, kreatinin, fungsi hati, analisa gas darah, serum laktat dan kadar troponin serial/berkala
Anamnesis: ku, Keluhan tambahan, rpk, rpo, rpt, omset, durasi
tanda dan gejala dan faktor resiko syok kardiogenik
tanda dan gejala: penurunan tekanan darah, denyut yang cepat namun lemah, sesak napas, ujung kaki dan tangan yang dingin, penurunan kesadaran
faktor resiko: Masalah kardiovaskular, penyakit jantung, dan pembuluh darah seperti gagal jantung, serangan jantung, hingga kerusakan katup jantung
definisi dan etiologi syok kardiogenik
defenisi: Syok kardiogenik adalah salah satu masalah kesehatan yang datang secara tiba-tiba dan bisa mengancam jiwa. Kondisi ini berkaitan dengan penyakit jantung yang muncul mendadak, seperti serangan jantung.
etiologi: kerusakan, gangguan atau cedera pada jantung yang menghambat kemampuan jantungg untuk berkontraksi secara efektif dan memompa darah.
klasifikasi dan stadium syok
klasifikasi: syok kardiogenik, syok hipovolemik, Syok neurogenik, Syok anafilaktik, syok sepsis
stadium syok: stadium I - IV
patofisiologi syok kardiogenik
komplikasi syok kardiogenik
kematian,Henti jantung, Gangguan irama jantung, Kerusakan ginjal
diagnosis banding syok kardiogenik
Systemic inflammatory response syndrome (SIRS), Sindrom koroner akut, Regurgitasi aorta Kardiomiopati dilatasi, Kardiomiopati restriktif
edukasi dan pencegahan syok kardiogenik
minum obat teratur, pola hidup sehat, makan yang bergizi, hindari pemicu faktor resiko, olahraga teratur
penanganan darurat syok kardiogenik sesuai kompetensi dokter umum: pemberian oksigen, terapi cairan, pemberian obat vasoaktif, ventilasi, obat obatan: dopamine, norepinefrin, epinefrin
Nama: Salsabila Shafiyah Rachmad
Npm: 1908260089