Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Sistem imun tubuh - Coggle Diagram
Sistem imun tubuh
Jenis-jenis flora normal dalam tubuh
Kulit:
Staphylococcus
Hidung:
Streptococcus, haemophilus influenzae, e.coli
Mulut: streptococcus, neisseria, veillonella, actinomyces
Usus : enterokokus, laktobasilus dan difteroid
Saluran kemih:strepticocus, mycobacterium, neisseria
Klasifikasi dan morfologi bakteri
Klasifikasi: klasifikasi biologis
Klasifikasi morfologis
Sel bakteri umumnya mempunyai 0,5 -1,0 um, berbentuk bola atau kokus, basil, spiral
Mempunyai flaellum, pili dan fimbriae, kapsul
Mekanisme masuknya pathogen dalam tubuh (parasit)
Rute oral. Konsumsi makanan, air, sayuran atau tempat yang terkontaminasi oleh stadium infeksi parasit. Cara penularan ini pada beberapa parasit dikenal sebagai rute
fecal oral (misalnya kista Giardia intestinalis dan Entamoeba histolytica, telur Ascaris
lumbricoides, dan Trichuris trichura.
Penetrasi kulit dan membran mukosa
Klasifikasi dan morfologi parasit
Protozoa
Helmintologi
Artropoda
Mekanisme imun tubuh terhadap jamur
Respon imun alamiah berperan sebagai barier pertahanan pertama yang melawan masuknya patogen ke dalam tubuh. Respon imun adaptif merupakan mekanisme lanjutan dari respon imun alamiah untuk dapat mengeradikasi patogen di dalam
tubuh.
Mekanisme masuknya pathogen dalam tubuh (bakteri)
Angin atau udara, terutama spora-spora cendawan dapat terbawa oleh angin atau udara (air borne)
Air dan tanah. Air merupakan media penyebar danpenular penyakit, demikian pula tanah (soil borne =tular tanah).
Klasifikasi dan morfologi jamur
Morfologi:Jamur mencakup: a) khamir atau ragi, yaitu sel-sel yang berbentuk bulat, lonjong atau memanjang yang berkembang biak membentuk tunas dan membentuk koloni yang basah atau berlendir; dan b) kapang, yang terdiri atas sel-sel memanjang dan bercabang yang disebut hifa
Mekanisme masuknya pathogen dalam tubuh (jamur)
Sebagai media penular jamur, air kurang
efektif bila dibandingkan dengan angin.
Mekanisme imun tubuh terhadap bakteri
Respons imun terhadap bakteri ekstraseluler bertujuan untuk menetralkan efek toksin dan mengeliminasi bakteri. Respons imun alamiah terutama melalui fagositosis oleh neutrofil, monosit serta makrofag jaringan.
Mekanisme pathogen dalam tubuh
Lipopolisakaridadalam dinding bakteri Gram negatif dapat mengaktivasi komplemen jaluralternatif tanpa adanya antibodi. Hasil aktivasi ini adalah C3b yang mempunyaiefek opsonisasi, lisis bakteri melalui serangan kompleks membran dan responsinflamasi akibat pengumpulan serta aktivasi leukosit.
Mekanisme imun tubuh terhadap parasit