Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
MENYIAPKAN DATA UNTUK ANALISIS., Nama : Richard Ricardo, Nim : 1501218461 …
MENYIAPKAN DATA UNTUK ANALISIS.
Mengedit data.
Menangani Respons kosong.
Mengkodekan.
Mengkategorikan Data.
Memasukkan Data.
Mengedit data
Data harus diedit, khususnya yang berkaitan dengan respon terhadap pertanyaan terbuka (open-ended questions) dalam wawancara atau kesioner, atau observasi tidak terstruktur (unstructure observations).
Menangani Respons kosong
Jika sejumlah besar pertanyan (25%) item kuesioner tidak dijawab responden, sebaiknya kuesioner tidak dimasukkan dalam kumpulan data untuk dinalisis.
Penting untuk menyebutkan jumlah respons yang kembali namun tidak terpakai karena banyaknya data yang hilang dalam laporan akhir.
Mengodekan Data
Suatu respons harus diberikan kode untuk menstranskripsi data dari kuesioner dalam memasukkan data.
Pengkodean ini dilakukan untuk menghindari kebingungan, terutama jika terdapat banyak pertanyaan dan sejumlah besar kuesioner.
Mengkategorikan Data
Seorang peneliti perlu membuat skema untuk mengkategorikan variabel, sehingga beberapa item yang mengukur suatu konsep semuanya dapat dikelompokkan bersama.
Respons atas beberapa pertanyaan yang disusun secara negatif perlu dibalik sehingga semua jawaban berada dalam arah yang sama dengan pertanyaan yang disusun secara positif.
Memasukkan Data
Jika data kuesioner tidak dikumpulkan pada lembar jawaban scanner yang dapat secara langsung dimasukkan ke dalam komputer sebagai arsip data, data mentah secara manual diketik ke dalam komputer.
Data mentah bisa dimasukkan dengan program piranti lunak misalnya, SPSS Data Editor yang tampak seperti spreadsheet, dapat memasukkan, mengedit, dan melihat arsip.
Nama : Richard Ricardo
Nim : 1501218461