Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
SISTEM UROGENITALIA - Coggle Diagram
SISTEM UROGENITALIA
FISIOLOGI PUBERTAS PADA WANITA
Karakteristik Seksual
Primer
Terjadi Menstruasi
Sekunder
Tumbuhnya payudara
Pelebaran pinggul
Nada suara meninggi
Tumbuh rambut pada bagian tertentu
FSH pada wanita berkaitan dengan kerja LH. Hormon inilah yang menstimulasi terbentuknya folikel-folikel di rahim yang kemudian akan distimulasi oleh LH untuk menjalankan fungsinya.
LH berperan penting dalam siklus menstruasi dan berlangsung selama empat minggu.
dua minggu pertama, hormon ini diperlukan untuk menstimulasi folikel di ovarium alias indung telur untuk memproduksi hormon seks wanita yang disebut estradiol.
dua minggu terakhir dari siklus menstruasi, LH melalui mekanisme khusus akan menstimulasi produksi hormon progesteron yang sangat penting untuk mendukung masa awal kehamilan.
FISIOLOGI PEMBENTUKAN URIN
Filtrasi : Penyarringan darah pada glomerulus ginjal untuk membentuk urin primer
Reabsorbsi : Penyerapan kembali zat-zat yang dibutuhkan oleh tubuh oleh Tubulus Kontortus Proximal
Augmentasi : Penambahan zat-zat lainnya pada urin oleh Tubulus Kontortus Distal dan membentuk urin sesungguhnya
ANATOMI GENITALIA MASCULINA
EXTERNA
Scrotum
Penis
INTERNA
Testis
Epidydymis
Vas Deferes
Vesicula Seminalis
Ductus Ejaculatorius
Prostata
Glandula Bulbourethralis
ANATOMI GENITALIA FEMININA
EXTERNA
Vulva
Labia Major
Labia Minor
Clitoris
Vestibulum Vaginae
Mons Pubis
INTERNA
Canalis Vaginalis
Uterus
Tuba Fallopi
Ovarium
SPERMATOGENESIS
Spermatogonium > Spermatosit Primer > Spermatosit Sekunder > Spermatid > Spermatozoa
Pembentukan dan pematangan Sperma pada pria
OOGENESIS
Pembentukan dan pematangan ovum pada wanita
Oogonium > Oosit Primer > Oosit Sekunder > Ootid dan sel badan polar > Ovum dan Sel Haploid
ANATOMI SISTEM URINARIA
UPPER TRACTUS
Renal
Cortex Renalis
Medulla Renalis
Sinus Renalis
Ureter
LOWER TRACTUS
Vesica Urinaria
M. Detrussor
Trigonum Vesica Urinaria
Musculus Sphincter Internus dan Externus
Urethra
FISIOLOGI PUBERTAS PADA PRIA
Naiknya stimulasi dari HPG axis
Peningkatan aktivasi dari GnRH (LHRH)
Gonadotropud menstimulasi sekresi dari steroid seksual (estrogen dan androgen)
Perubahan fenotipe yang pertama : testicular enlargement
TAHAPAN TAHAPAN PUBERTAS
P1 : Prepubertal, volume testis <1,5 ml (9 tahun dan lebih muda )
P2 : Volume testicular diantara 1,6 dan 6 ml : Kulit pada skrotum menipis. Mulai muncul pubes (9-11 tahun)
P3 : Volume testicular diantara 6-12 ml, Penis mulai memanjang. Perkembangan lebih jauh dari testis dan skrotum (11-12,5 tahun)
P4 : Volume testicular diantara 12-20 ml , skrotum membesar lebih jauh dan menggelap. Rambut pubic dan ketiak semakin tumbuh (12,5-14 tahun)
P5 : Volume testikular lebih besar dari 20 ml . Alat kelamin sudah dewasa baik dari ukuran dan bentuk. Rambut pubic dan ketiak sudah selesai tumbuh (14 tahun keatas)