Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Keberagaman masyarakat indonesia dalam bingkai bhinneka tunggal ika -…
Keberagaman masyarakat indonesia dalam bingkai bhinneka tunggal ika
A. Makna Bhinneka tunggal ika
PP Nomor 66 Tahun 1951 Pasal 1
Perisal berupa jantung yang digantung dengan rantai pada leher Garuda.
Pengertian dari perisal adalah tameng yang dikenal lama dalam kebudayaan dan peradaban asli Indonesia.
Semboyan ditulis di atas pita yang dicengkeram oleh Garuda
Burung Garuda, yang menengok dengan kepalanya lurus ke sebelah kanannya.
UU No. 24 Tahun 2009 tentang Bendera, Bahasa, dan Lambang Negara, serta lagu kebangsaan.
Pasal 47 UU No. 24 Tahun 2009
Ekor berbulu 8
Pangkal ekor berbulu 19
Sayap berbulu masing-masing 17
Leher berbulu 45
B. Keberagaman dalam masyarakat
Pengertian Keberagaman
Adanya perbedaan-perbedaan dalam masyarakat dalam berbagai bidang
a. Faktor penyebab keberagaman
Letak strategis Indonesia
Keadaan geografis
Perbedaan kondisi iklim
Sikap terbuka masyarakat Indonesia
b. Keberagaman suku bangsa
Pengertian suku bangsa
Sekelompok manusia yang terikat oleh kesadaran dan identitas kesatuan kebudayaan
Jumlah suku bangsa di indonesia adalah lebih dari 300 suku bangsa
c. Keberagaman budaya
Budaya/kebudayaan adalah segala kegiatan manusia dalam mengolah alam.
C. Pentingnya memahami keberagaman masyarakat indonesia
D. Toleransi terhadap keberagaman norma, suku, agama, dll