Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
hormon pancreas - Coggle Diagram
hormon pancreas
-
diabetes melitus
diabetes mellitus merupakan kondisi kronis yang terjadi saat meningkatnya kadar glukosa dalam darah karena tubuh tidak mampu memproduksi banyak hormon insulin atau kurangnya efektifitas fungsi insulin.
gejala
-
-
polifagi (banyak makan)
berkurangnya kemampuan insulin mengelola kadar gula dalam darah sehingga penderita merasakan lapar yang berlebihan
-
klasifikasi
diabetes melitus tipe 1
-
-
Faktor penyebab terjadinya DM Tipe I adalah infeksi virus atau rusaknya sistem kekebalan tubuh yang disebabkan karena reaksi autoimun yang merusak sel-sel penghasil insulin yaitu sel β pada pankreas, secara menyeluruh
diabetes melitus tipe 2
Pada penderita DM tipe ini terjadi hiperinsulinemia tetapi insulin tidak bisa membawa glukosa masuk ke dalam jaringan karena terjadi resistensi insulin yang merupakan turunnya kemampuan insulin untuk merangsang pengambilan glukosa oleh jaringan perifer dan untuk menghambat produksi glukosa oleh hati.
Gejala pada DM tipe ini secara perlahan-lahan bahkan asimptomatik. Dengan pola hidup sehat, yaitu mengonsumsi makananbergizi seimbang dan olah raga secara teratur biasanya penderita brangsur pulih. Penderita juga harus mampu mepertahannkan berat badan yang normal
pencegahan
Merubah pola makan yang seimbang (hindari makanan yang banyak mengandung protein, lemak, gula dan garam)
-
-
pankreatitis akut
reaksi peradangan pankreas yang secara klinis ditandai dengan nyeri perut yang akut disertai kenaikan enzim pankreas dalam darah dan urin
Pada pankreatitis akut, didapati autodigesti dari enzim pankreas terhadap sel pankreas sehingga menimbulkan reaksi inflamasi
-
-
klasisikasi
akut
ditandai dengan autodigesti pankreas oleh enzim pankreas. Sel-sel pankreas mengalami cedera atau kematian sehingga terbentuk daerah kronis dan pendarahan.
-
mual,muntah,perut kembung
-
kronis
Peradangan pankreas yang tidak sembuh-sembuh, yang semakin parah dari waktu ke waktu dan mengakibatkan kerusakan pankreas yang permanen.
Alkoholisme, Hereditas, penyumbatan saluran pankreas yang disebabkan oleh penyempitan saluran atau kanker pankreas
Serangan nyeri hebat di daerah abdomen bagian atas dan punggung, disertai muntah.Serangan nyeri sangat hebat
fungsi pankreas
eksokrin
-
Enzim protease, termasuk kemotripsin dan tripsin, untuk mencerna protein menjadi asam amino
-
endokrin
.Fungsi kelenjar endokrin pada pankreas adalah untuk menghasilkan hormon insulin dan glukagon.
Hormon insulin berguna untuk mengikat glukosa dari darah untuk dibawa ke berbagai jaringan di dalam tubuh agar bisa digunakan sebagai energi