Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
sistem kardiovaskular - Coggle Diagram
sistem kardiovaskular
anatomi sistem kardiovaskular
jantung
seperti pir/kerucut seperti piramida terbalik dengan apeks (superior-posterior:C-II) berada di bawah dan basis ( anterior-inferior ICS – V) berada di atas. Pada basis jantung terdapat aorta, batang nadi paru, pembuluh balik atas dan bawah dan pembuluh balik.
arteri
terdiri dari tiga lapisan, yaitu tunica intima, tunica media, and tunic adventitia. Di dalam arteri, lapisan paling tebal adalah tunica media atau lapisan tengah, terbuat dari jaringan ikat, fiber, dan zat polisakarida.
vena
terdiri dari tiga lapisan: tunika adventitia (lapisan terluar), media tunika (lapisan tengah), dan intima tunika (lapisan terdalam).
definisi dan fungsi sistem kardiovaskular
definisi
kumpulan organ yang bekerja sama untuk melakukan fungsi transportasi dalam tubuh manusia. Sistem ini bertanggung jawab untuk mentransportasikan darah, yang mengandung nutrisi, bahan sisa metabolisme, hormone, zat kekebalan tubuh, dan zat lain ke seluruh tubuh.
fungsi
olahraga juga membantu otot jantung menjadi lebih efisien dan memperlancar pemompaan darah ke seluruh tubuh. Artinya, olahraga bermanfaat untuk mendorong jantung agar berdetak lebih lambat, sehingga tekanan darah tetap terkendali.
regulasi dan mekanisme jantung
regulasi
Jaringan pemacu jantung khusus memiliki sifat automatisitas dan ritmisitas. Siklusjantung dimulai pada nodus sinoatrial (SA) dengan inisiasi detak jantung. Karena nodus SA node dapat menghasilkan impuls pada frekuensi tertinggi, maka nodus SA dapat dianggap sebagai pemacu jantung alami. Kontraksi otot jantung terjadi dalam satu rangkaian tertentu, sesuai dengan perjalanan depolarisasi. Sehingga mengakibatkan serangkaian perubahan tekanan dan aliran dalam ruang jantung.
mekanisme
Mekanisme Sistem Peredaran Darah Manusia
Sistem peredaran darah manusia terbagi menjadi tiga jenis, yaitu: sirkulasi sistemik, sirkulasi pulmonal, sirkulasi korener
histologi jantung
Endokardium, Miokardium, Perikardium, Sinoatrial (SA) node, Atrioventricular (AV) node, Atrioventricular bundle (His), serat (sel) purkinje
regulasi tekanan darah
Sistem persarafan mengontrol tekanan darah dengan mempengaruhi tahanan pembuluh perifer. Mempengaruhi distribusi darah sebagai respon terhadap peningkatan kebutuhan bagian tubuh yang lebih spesifik dan Mempertahankan tekanan arteri rata-rata
mekanisme kontraksi dan relaksasi jantung
Kontraksi terjadi akibat penyebaran eksitasi (mekanisme listrik jantung) ke seluruh jantung. Sedangkan relaksasi timbul setelah repolarisasi atau tahapan relaksasi otot jantung. Kontraksi sel otot jantung untuk memompa darah dicetuskan oleh potensial aksi yang menyebar melalui membran-membran sel otot.
hukum frank straling
Menurut hukum Frank-Starling, pengosongan ventrikel yang tidak adekuat berujung pada peningkatan volume akhir diastole (EDV). Hal ini dinamakan peningkatan preload, sehingga isi sekuncup jantung akan meningkat pada kontraksi berikutnya.