Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Keterampilan Membaca - Coggle Diagram
Keterampilan Membaca
Membaca merupakan suatu kegiatan atau proses kognitif yang berupaya untuk menemukan berbagai informasi yang terdapat dalam tulisan
Tujuan Membaca
-
memperoleh keterangan tentang sesuatu yang khusus dan problematis,
-
-
-
memperoleh kenikmata emosi, dan (mengisi waktu luang)
Manfaat Membaca
-
-
-
-
Dapat mengayakan batin, memperluas cakrawala pandang dan pikir,
Dapat memperkaya perbendaharaan kata, ungkapan, istilah, dan lainlain yang sangat menunjang keterampilan menyimak, berbicara, dan menulis
Tahapan Membaca di SD
Membaca Permulaaan
Membaca permulaan merupakan tahapan proses belajar membaca bagi murid sekolah dasar kelas awla (kelas I dan kelas II)
Membaca Lanjutan
Merupakan tingkatan Proses penguasaan membaca untuk memperoleh isi pesan yang terkandung dalam tulisan, membaca lanjut sudah menekankan pemahaman siswa dalam membaca walaupun terbatas.
-
-