Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Nyeri Hebat Pinggang Sebelah Kiri Rahmatul Al Khoiriyah 1808260029 -…
Nyeri Hebat Pinggang Sebelah Kiri Rahmatul Al Khoiriyah 1808260029
Anatomi
Topografi
Pembentukan urin
Defensis dan etiologi
Batu saluran kemih adalah batu yang tersangkut di saluran kemih, baik itu di ginjal, ureter, maupun uretra. Ini merupakan salah satu penyakit pada sistem urologi manusia
1) Kalsium oksalat 70% kasus, kalsium posfat dan kombinasi kalsium oksalat dan posfat
2) Batu asam urat 10%
3) Sturvit 15 %
4) Sistin 1%
Diagnosa banding
Nefrolitiasis (Batu Saluran Kemih)
Pielonefritis (Infeksi Saluran Kemih)
Trombosis Vena Renalis
Apendisitis
Faktor risiko
Diet
Obesitas
Klasifikasi
BSK dibedakan menjadi :
Batu Kalsium : Kalsium oksalat, Kalsium fosfat atau kombinasi keduanya, 75-80 % BSK merupakan batu kalsium.
Batu non-kalsium : Batu asam urat, struvit (Magnesium ammonium fosfat) sistin,dll. 20-25% bsk merupakan batu non-kalsium.
CMD
Anamnesis
“Apakah Anda mengalami kesulitan buang air kecil?”
"Seberapa sering Anda buang air kecil?"
"Apakah Anda perlu bangun malam hari? Seberapa sering?"
"Berapa banyak urin yang keluar setiap kali buang air kecil?"
Pemeriksaan fisik
Sudut kostovertebra : nyeri tekan, nyeri ketok, dan pembesaran ginjal
Supra simfisis : nyeri tekan, teraba batu, buli kesan penuh
Genitalia eksterna : teraba batu di uretra
Colok dubur : teraba bayu di buli-buli (palpasi bimanual)
Tatalaksana
BSK berdasarkan komposisi batu, ukuran batu, dan symptom
Terapi simptomatik
Drainase dan terapi defenitif
NSAID (diklofenak, indometasin , ibu profen) : obat pilihan pertama
NSAID +anti spasmodic tidak menghasilkan kontrol nyeri yang lebih baik
Komplikasi
Hidronefrosis
Uremia
Pyelonefritis
Prrognosis
Secara umum, prognosis pasien dengan vesikolithiasis adalah baik. Namun, mortalitas dan morbiditas yang signifikan kadang-kadang dapat terjadi. Hal itu tergatung seberapa besar ukuran batu dan komplikasi yang timbul dari batu vesika urinaria tersebut. Perlu dikontrol faktor-faktor yang yang mempengaruhi terjadinya vesikolithiasis, sebab kemungkinan rekurensi tetap ada
Edukasi
Tindakan pencegahan yang dapat dilakukandengan pengaturan diet makanan, cairan danaktivitas serta perawatan pasca operasi untukmencegah terjadinya komplikasi pascaoperasi.
Beberapa tindakan gaya hidup yang dapatdimodifikasi dalam upaya pencegahankekambuhan urolithiasis :
Pencegahan
Menurunkan konsentrasi reaktan (kalsium dan oksalat).
Meningkatkan konsentrasi inhibitor pembentukan batu
Sitrat (kalium sitrat 20 meq tiap malam hari, minum jeruk nipis atau lemon sesudah makan malam)
Batu ginjal tunggal (meningkatkan masukan cairan, mengontrol secara berkala pembentukan batu baru)
Pengaturan diet
Meningkatkan masukan cairan dengan menjaga asupan cairan diatas
2L per hari (Lotan et al., 2013) Lebih banyak urin yang dikeluarkan maka akan mengurangi supersaturasi kalsium oksalat, kalsium fosfat, dan asam urat..
Hindari masukan minum gas (soft drinks) lebih 1L per minggu.
Batasi masukan natrium (80 sampai 100 mq/hari)