Kolik renal ec nefrolitiasis

Anatomi renal

Diagnosis banding nyeri kolik ec nefrolitiasis

fisiologi pembentukan urin

perbedaan nyeri kolikdan nonkolik

cara mendiagnosa nefrolitiasis

patogenesis pembentukan batu saluran kemih

definisi,etiologi,faktor resiko nefrolitiasis

tatalaksana gawat darurat nefrolitiasis

komplikasi dan prognosis

edukasi

click to edit

Berada di sisi dalam Regio Abdomen di kedua sisi

posterior Cavitas Abdominis yang hanya diliputi

sebagian kecil Struktur Peritonem.

Bagian organ (Masculina & Feminina) ,yaitu :

  • Renal Dextra
  • Renal Sinistra

click to edit

masing-masing dijumpai beberapa Struktur, yaitu :

• Cortex renalis

Lapisan sisi luar berwarna coklat gelap ;

→ * Columna renalis :

struktur di Cortex renalis yang menonjol ke Struktur Medulla renalis.

click to edit

Medulla renalis

Lapisan sisi dalam berwarna coklat lebih terang dari Cortex renalis ;

→ * Pyramid renalis

berbentuk seperti Pyramid,Basis yang menghadap ke Struktur

Cortex renalis dengan Apex yang menghadap ke medial.

-Sinus renalis

tdd :

→ * Pelvis renalis (Pyelum renalis)

Struktur di Sinus renalis yang melebar di sisi atas dari Organ Ureter ;

Calyx major,Calyx major bercabang lagi menjadi Calyx minor ;

→ ▪ Papilla renalis,

Struktur di Calyx minor yang diinvaginasi oleh Apex dari Struktur Pyramid renalis

click to edit

Medulla renalis

Lapisan sisi dalam berwarna coklat lebih terang dari Cortex renalis ;

→ * Pyramid renalis

berbentuk seperti Pyramid,Basis yang menghadap ke Struktur

Cortex renalis dengan Apex yang menghadap ke medial.

-Sinus renalis

tdd :

→ * Pelvis renalis (Pyelum renalis)

Struktur di Sinus renalis yang melebar di sisi atas dari Organ Ureter ;

Calyx major,Calyx major bercabang lagi menjadi Calyx minor ;

→ ▪ Papilla renalis,

Struktur di Calyx minor yang diinvaginasi oleh Apex dari Struktur Pyramid renalis

click to edit

Organ Vesica Urinaria dijumpai beberapa Struktur yaitu:

  • Apex vesica urinaria
  • Fundus vesica urinaria (Basis vesica urinaria)
  • Corpus vesica urinaria
  • Facies Superior vesica urinaria
  • Collum vesica urinaria

(Facies Inferior vesica urinaria)

Ginjal mengatur komposisi & volume cairan ekstrasel.

Plasma darah disaring oleh glomerulus dgn cepat

click to edit

tubulus ginjal berbagai zat direabsorpsi dan/atau disekresikan sehingga akan diekskresikan dlm jumlah yg tepat

click to edit

Satuan fungsional ginjal disebut nefron.

• Setiap ginjal mempunyai lebih kurang 1 - 1,3 juta nefron yang selama 24 jam dapat menyaring 170 – 180 liter darah dari arteri renalis

• Setiap nefron terdiri atas:

(1) kumpulan kapiler disebut glomerulus, yang akan memfiltrasi sejumlah besar cairan dan darah

(2) tubulus tempat cairan hasil filtrasi diubah menjadi urine dalam perjalanannya menuju pelvis ginjal

definisi kolok renal

Kolik renal merupakan nyeri hebat yang intermitten dengan letaknya di daerah antara iga dan panggul, yang menjalar sepanjang abdomen dan berakhir pada area genitalia dan paha bagian dalam

etiologi

click to edit

1) Kalsium oksalat 70% kasus, kalsium posfat dan kombinasi kalsium oksalat dan posfat

2) Batu asam urat 10%

3) Sturvit 15 %

4) Sistin 1%

Kolik ini sering ditemui pada penyakit gangguan pembekuan darah herediter atau yang di dapat seperti, trauma, kista renal, dll

click to edit

) Papila ginjal yang rusak (diabetes, penyakit sel sabit)

2) Kolik akibat bekuan darah (diastesis perdarahan)

3) Kolik akibat tumor.

Hidronefrosis

Adalah pelebaran pada ginjal serta pengisutan jaringan ginjal, sehingga ginjal menyerupai sebuah kantong yang berisi kemih, kondisi ini terjadi karena tekanan aliran balik ureter dan urine keginjal akibat kandung kemih tidak mampu lagi menampung urine. Sementara urin terus-menerus bertambah dan tidak bisa dikeluarkan. Bila hal ini terjadi maka, akan timbul nyeri pinggang, teraba benjolan besar didaerah ginjal dan secara progresif dapat terjadi gagal ginjal.

Uremia



Adalah peningkatan ureum didalam darah akibat ketidak mampuan ginjal menyaring hasil metabolisme ureum, sehingga akan terjadi gejala mual muntah, sakit kepala, penglihatan kabur, kejang, koma, nafas dan keringat berbau urin.

Pyelonefritis



Adalah infeksi ginjal yang disebabkan oleh bakteri yang naik secara assenden ke ginjal dan kandung kemih. Bila hal ini terjadi maka akan timbul panas yang tinggi disertai menggigil, sakit pinggang, disuria, poliuria, dan nyeri ketok kosta vertebra.

Komplikasi lainnya seperti gagal ginjal akut sampai kronik, obstruksi pada kandung kemih, perforasi pada kandung kemih, hematuria atau kencing nanah dan nyeri pinggang kronik.

prognosis

Secara umum, prognosis pasien dengan vesikolithiasis adalah baik. Namun, mortalitas dan morbiditas yang signifikan kadang-kadang dapat terjadi. Hal itu tergatung seberapa besar ukuran batu dan komplikasi yang timbul dari batu vesika urinaria tersebut. Perlu dikontrol faktor-faktor yang yang mempengaruhi terjadinya vesikolithiasis, sebab kemungkinan rekurensi tetap ada

click to edit

Pencegahan

Menurunkan konsentrasi reaktan (kalsium dan oksalat).

Meningkatkan konsentrasi inhibitor pembentukan batu

  • Sitrat (kalium sitrat 20 meq tiap malam hari, minum jeruk nipis atau lemon sesudah makan malam)
  • Batu ginjal tunggal (meningkatkan masukan cairan, mengontrol secara berkala pembentukan batu baru)

Pengaturan diet

click to edit

click to edit

  • Meningkatkan masukan cairan dengan menjaga asupan cairan diatas

2L per hari (Lotan et al., 2013) Lebih banyak urin yang dikeluarkan maka akan mengurangi supersaturasi kalsium oksalat, kalsium fosfat, dan asam urat..

  • Hindari masukan minum gas (soft drinks) lebih 1L per minggu.
  • Batasi masukan natrium (80 sampai 100 mq/hari)

Tingkatkan konsumsi buah-buahan segar, serat dari sereal gandum dan magnesium serta kurangi konsumsi daging dapat kurangi resiko pembentukan batu ginjal

kolik

definisi nefrolitiasis

click to edit

Nefrolitiasis (batu ginjal) merupakan

salah satu penyakit ginjal, dimana

ditemukannya batu yang mengandung

komponen kristal dan matriks organik yang

merupakan penyebab terbanyak kelainan

saluran kemih.

etiologi

click to edit

faktor resiko

click to edit

click to edit

Faktor risiko nefrolitiasis (batu ginjal)

umumnya biasanya karena adanya riwayat

batu di usia muda, riwayat batu pada keluarga,

ada penyakit asam urat, kondisi medis lokal

dan sistemik, predisposisi genetik, dan

komposisi urin itu sendiri.

referensi

click to edit

Basuki B. Dasar-dasar urologi.Malang:

Sagung seto; 2015.hlm.93-100.

  1. Hasiana L, Chaidir A. Batu saluran kemih.

Dalam: Chris T, Frans L, Sonia H, Eka A,

Editor. Kapita Selekta Kedokteran. Edisi

keempat jilid I.Jakarta: Media Aesculapius;

2014.hlm. 277-280

click to edit

Hanley JM, Saigal CS, Scales CD, Smith AC.

Prevalences of kidney stone in the United

States. Journal European Association of

Urology[internet]. 2012[diakses tanggal 28

Oktober 2015]; 62(1):160-5.Tersedia dari:

as

click to edit

Penyebab pasti yang membentuk batu

ginjal belum diketahui, oleh karena banyak

faktor yang dilibatkannya. Diduga dua proses

batu saluran kemih

Kolik abdomen adalah nyeri hebat pada perut yang sifatnya hilang-timbul. Hal yang mendasari terjadinya kolik abdomen adalah kontraksi otot, penyumbatan, atau peradangan pada organ di dalam rongga perut, seperti usus, rektum, kantong empedu, ginjal, atau saluran kemih

non kolik

Nyeri non kolik terjadi akibat peregangan kapsul ginjal karena terjadi hidronefrosis atau infeksi pada ginjal (Purnomo, 2012) sehingga menyebabkan nyeri hebat dengan peningkatan produksi prostglandin E2 ginjal (O'Callaghan, 2009). Rasa nyeri akan bertambah berat apabila batu bergerak turun dan menyebabkan obstruksi.

jenis batu

jenis batu

lokasi :

Lokasi batu ginjal khas dijumpai di kaliks,

atau pelvis dan bila keluar akan terhenti dan

menyumbat pada daerah ureter (batu ureter)

dan kandung kemih (batu kandung kemih).

Batu ginjal dapat terbentuk dari kalsium, batu

oksalat, kalsium oksalat, atau kalsium fosfat.

Namun yang paling sering terjadi pada batu

ginjal adalah batu kalsium.

cara menegakan diagnosa

click to edit

click to edit

BSK atas berdasarkan komposisi batu, ukuran batu, dan simptom

§Terapi simpomatik

§Drainase dan terapi definitif

§NSAID (diklofenak, indometasin, ibuprofen): obat pilihan pertama

§NSAID + pemberian obat anti spasmodik tidak menghasilkan kontrol nyeri yang lebih baik

§Perhatian : Fungsi ginjal, Peny, jantung, CVD

Anamnesis

Gejala utama yang dapat muncul pada batu ginjal adalah adanya nyeri perut atau pinggang, atau hematuria. Hal-hal yang perlu digali pada anamnesis, yaitu:

Tentang nyeri : durasi, karakteristik, dan lokasi

Riwayat batu pada saluran kemih, termasuk komposisi pembentuk batu saluran kemih dan komplikasinya

Riwayat infeksi saluran kemih

Riwayat gangguan ginjal

Riwayat batu saluran kemih di keluarga

Riwayat transplantasi ginjal

Diet:

Diet tinggi garam dan konsumsi protein

Diet tinggi kalsium

Konsumsi suplemen kalsium dan vitamin D

Aktivitas fisik, karena dengan peningkatan aktivitas fisik, terjadi pengeluaran cairan ekstra-renal (keringat) sehingga terjadi penurunan volume urin

click to edit

click to edit

Pemeriksaan Fisik

Pemeriksaan fisik yang umum ditemukan adalah:

Peningkatan suhu dapat ditemukan terutama pada ISK

Nyeri ketuk pada costovertebral angle (CVA)

Nyeri abdomen umum ditemukan, tanda peritonitis tidak ditemukan untuk membedakan nyeri abdomen karena kolik renal dengan nyeri karena organ intraperitoneum

Nyeri testis dapat ditemukan, meskipun pada inspeksi tampak normal

Hematuria dapat ditemukan



Pemeriksaan untuk menegakkan diagnosis : Analisis urin tampung 24 jam, midstream urinalisis, pemeriksaan fungsi ginjal, dan radiologi


Pemeriksaan untuk mengidentifikasi penyakit yang mendasari : Analisis urin tampung 24 jam, kultur urin, elektrolit darah, oksalat darah, serum asam urat, dan serum sulfat

click to edit

Kolesistitis

  • Nyeri perut kanan atas
  • Demam
  • Leukositosis
  • USG dan CT Scan menunjukkan adanya batu empedu

click to edit

Pielonefritis

  • Nyeri pada angulus costovertebralis
  • Terdapat gejala infeksi saluran kemih (ISK)
  • Nyeri punggung yang menyebar ke belakang
  • Demam
  • Urinalisis positif ke arah ISK
  • Dapat pula disebabkan oleh obstruksi karena batu ginjal

click to edit

Aneurisma aorta abdominalis

  • Nyeri tiba-tiba yang menyebar ke belakang dan bisa sampai pingsan
  • USG menunjukkan dilatasi aorta abdominalis (>5 cm)

click to edit

click to edit

Abses tubo-ovarium

  • Hanya terdapat pada wanita
  • Nyeri perut bawah
  • Demam
  • Keputihan
  • USG dapat menunjukkan massa adneksa