Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Hidung Berbau - Coggle Diagram
Hidung Berbau
Tatalaksana
Sinusitis
Maxillaris
Antibiotik
Dekongestan hidung
Analgesik
Bedah irigasi nasal/ antral lavage
FESS
rujuk ke dokter gigi
Anamnesa, pemeriksaan fisik,
dan penunjang Sinusitis Maxillaris
Gejala dental
Pemeriksaan fisik: inspeksi dan palpasi wajah
Radiologi: posisi waters (PA dan lateral) dan foto panoramic gigi M1 dan M2
Rhinoskopi anterior
Gejala sinonasal
Diagnosa Differensial dari hidung berbau
sinus maksila
polip hidung
rhinitis atrofi (ozaena)
Pencegahan Sinusitis Maxillaris
Perawatan gigi dan mulut
Mencegah karies gigi
Mencegah infeksi ruang submandibular
Epidemiologi Sinusitis Maxillaris
Urutan ke-25 dari 50 penyakit utama
102.817 pasien rawat jalan di rumah sakit
435 pasien atau sekitar 69% adalah sinusitis
Definisi dan klasifikasi sinusitis
inflamasi mukosa sinus paranasal.
klasifikasi berdasarkan waktu
akut
subakut
kronis
berulang
Faktor resiko Sinusitis Maxillaris
usia 16-30 tahun
pria
Etiologi Sinusitis Maxillaris
penyakit odontogenik
bakteri anaerob: S.aureus aerob, S. pneumonia, Peptostreptococcus anaerob dan Prevotella spp.
Patofisiologi Sinusitis Maxillaris
gangguan gerakan dasar mukus
obstruksi ostium
Komplikasi dan prognosis Sinusitis Maxillaris
Komplikasi: osteomyelitis maksila, orbital abcess, sinusitis frontalis dan maksilaris, oroantral fistula
Prognosis baik