Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Folklore Tionghoa by Cenny Yang, download - Coggle Diagram
Folklore Tionghoa by Cenny Yang
San Pek dan Eng Tay
Eng Tay yang menyamar menjadi lelaki demi memasuki sekolah impiannya jatuh cinta pada salah satu lelaki disana yang bernama San Pek; saking cintanya hingga ia mengikuti San Pek sampai kematiannya.
Tokoh-tokoh
Eng Tay
adalah anak perempuan seorang pejabat yang dihormati, namun ia tidak diperbolehkan memasukki sekolah menulis khusus lelaki, maka ia menyamar menjadi lelaki.
San Pek
adalah pemuda yang Eng tay temui di sekolah tersebut, mereka menjadi dekat sampai mengikat sumpah untuk menjadi kakak-beradik, namun pada akhirnya San Pek mengetahui bahwa Eng Tay adalah perempuan.
Wu Song
Wu Song membalaskan dendamnya kepada istri kakaknya yang berselingkuh dengan orang yang membunuh kakaknya, sedihnya ia berakhir dengan hukuman mati.
Tokoh-tokoh
Wu Song
ialah tokoh utama di cerita ini, ia yang mengalahkan harimau dengan tangan kosongnya dan yang membunuh semua orang yang bertindak buruk kepada kakaknya, Wu-Ta Lang.
Pan Chin-Lian
adalah istri sang kakak, yang berselingkuh dengan
Ximen Qing
.
Ximen Qing
adalah selingkuhan Pan Chin-Lien dan juga orang yang pada akhirnya membunuh Wu Ta Lang.
Nona Wang
adalah ibu yang bertindak sebagai "Mak Comblang" antara Ximen Qing dan juga Pan Chin-Lien.
Puteri Meng Jiang
Kisah Puteri Meng Jiang yang lahir dari labu ini menceritakan bagaimana butiran air mata seorang istri meruntuhkan tembok besar Cina karena kematian suaminya.
Tokoh-tokoh
Meng Jiang
adalah seorang anak perempuan yang cantik nan sopan yang terlahir dari karunia dewi lewat sebuah labu. Ia lah yang meruntuhkan tembok besar Cina hanya dengan tangisannya.
Wan Xi Lian
pelarian yang lalu menjadi suami Meng Jiang, sayangnya ia dipaksa kerja untuk membangun tembok besar oleh tentara sampai meninggal.
Guan Yu
Cerita Guan Yu menceritakan tentang bagaimana pertemanan Guan Yu, seorang pendekar--dan Liu Bei--seorang pembuat tikar tetap kuat meski terpisah dalam perang antar tiga negara.
Tokoh-tokoh
Guan Yu
adalah seorang pendekar dan juga tentara, ia memiliki nama kecil sebagai Changsheng.
Liu Bei
adalah teman Guan Yu yang bertemu dengannya di sebuah kedai.
Niu Lang dan Zhi Niu
Niu Lang dan Zhi Niu menceritakan tentang seorang penjaga sapi, yang dihukum oleh ratu Khayangan untuk hanya boleh bertemu dengan istrinya setahun sekali.
Tokoh-tokoh
Niu Lang
adalah seorang penjaga sapi yang menyimpan selendang bidadari
Zhi Niu
, dan juga suami sang bidadari.
Zhi Niu
adalah seorang bidadari yang kehilangan selendangnya saat sedang mandi di danau di bumi, yang lalu menikahi sang manusia, Niu Lang.