Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Plantae, Oleh: Vanessa Angelica Budiono/X MIPA 1/28 - Coggle Diagram
Plantae
-
Peranan tumbuhan lumut, paku, dan spermatophyta
Bidang insdustri
Kayu pinus (Pinus merkusii) menghasilkan terpentin untuk industri cat dan pernis, bahan baku kertas, serta bahan baku batang korek api
-
-
Kayu jati (Tectona grandis) dimanfaatkan dalam industri bahan bangunan, peralatan rumah tangga, dan furnitur
Kelapa sawit (Elaeis guineensis), karet (Hevea brasiliensis), tebu (Saccharum officinarum), tembakau (Nicotiana tabacum), dan kopi (Coffea sp.) merupakan tanaman perkebunan yang digunakan untuk industri
Bidang Tanaman Obat
-
Paku kawat (Lycopodium cernuum), sebagai abat batuk, obat sesak napas, dan obat bisul
-
-
-
Bidang Ekologi, Pertanian, dan Peternakan
Tumbuhan lumut yang hidup di hutan atau di atas permukaan tanah dapat mencegah erosi dan mampu menyerap air sehingga dapat menyediakan air pada musim kemarau
Tumbuhan lumut yang sudah mati juga dapat dimanfaatkan sebagai penambat zat organik dalam tanah sehingga tanah menjadi subur
Sebagai vegetasi perintis, yaitu dapat melapukkan batu-batuan sehingga secara bertahap akan membentuk tanah baru yang berfungsi sebagai tempat tumbuh tanaman lainnya
Sphagnum sp. di daerah rawa akan membentuk tanah gambut. Jenis tanah ini bermanfaat untuk menggemburkan media tanam dalam pot
-
Sebagai pakan ternak dan penghijauan lahan, misalnya rumput afrika (Brachiaria mutika), rumput gajah (Axonopus compressus), dan rumput gejawan (Echinochloa cruss-galli)
-
-
-
-
Ilmu taksonomi
Tujuan
Mempermudah pengenalan dan pembelajaran terhadap makhluk hidup serta mempermudah dalam mengomunikasikannya kepada orang lain
Berkembang dari masa ke masa sehingga muncul tokoh, pendapat, serta teori baru. Salah satu tokoh yang dikenal sebagai Bapak Taksonomi: Carolus Linnaeus
-
-
-
-
-