Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Cara Mengatasi BLANK Tanpa Persiapan dalam 2 Detik - Coggle Diagram
Cara Mengatasi BLANK Tanpa Persiapan dalam 2 Detik
Prolog
Salah berbicara dihadapan bos
Overthinking
Persepsi Sukses
Beban Masyarakat
Takut Salah
Takut ditolak saat mengajukan proposal
Gak sanggup kalau harus mendengar komentar dari dosen penguji
Takut kalau setelah selesai harus mengulang banyak hal
Khawatir jika salah ucap bisa langsung berimbas ke karir yang dibangun
Chapter 1 : Cara Berbicara Lancar Tanpa Persiapan
Batasan Menghapal
Rasa & Kesan
Contoh
"Terima kasih atas kesempatan yang diberikan kepada Saya. Terutama kepada Pak Budi, Atasan Saya memberikan kepercayaan saya untuk menghadiri sebuah Seminar yang tidak bisa saya golongkan sebuah Seminar yang murah...
Di acara tersebut, materinya sangat luar biasa, saya tidak bisa menceritakan poin per poin tanpa membuka iPad saya. Namun yang bisa saya ceritakan bahwa disana inti dari Narasumber mengajak kita untuk lebih melek kepada teknologi terkini dari Crypto dan Blockchain, mau apapun usaha dan bisnis yang kita jalankan..."
Morning Routine
Disiplin
No Phone
5 Minutes Writing
Let Your Mind Traveling
Gerakkan Tubuh
Bicarakan Apapun
"Saya pribadi sering heran dengan tupperware, kenapa ya design-nya gitu-gitu atau jangan-jangan sudah terlanjut di proses."
"Sekitar 2 tahun yang lalu saya baru tau ternyata botol tupperware adalah salah bentuk bisnis dalam bentuk MLM."
Chapter 2 : Anda Harus Hapal Semua Poin-Poin Penting Presentasi, Betul? SALAH!