Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
laki-laki usia 19 tahun datang kepoliklinik RS dengan keluhan nyeri perut…
laki-laki usia 19 tahun datang kepoliklinik RS dengan keluhan nyeri perut bawah yang berulang terutama saat buang air kecil.
-
-
-
-
definisi,etiologi dan faktor resiko infeksi saluran kemih
etiologinya adalah ESCHERICHIA COLI.
organisme lain yang bisa menyebabkan isk adalah staphylococcus saprophyticus,klebsiella,enterobacter
faktor resiko:wanita,hamil,aktif melakukan hubungan seksual,baru menjalami tindakan medis atau operasi pada saluran kemih,penggunaan kateter urine jangka panjang,adanya kelainan pada saluran kemih
infeksi saluran kemih adalah infeksi dan inflamasi yang terjadi baik pada isk atas maupun bawah.biasanya terjadi pada wanita,dikarenakan anatomi uretra pada wanita lebih pendek.
tanda gejala:urine tampak keruh,sensasi terbakar pada area tempat keluarnya air seni saat buang air kecil,sering ingin buang air kecil,
klasifikasi ISK
ISK bagian bawah, meliputi sistitis dan uretritis, umumnya merupakan kondisi yang menyebabkan gejala khas seperti disuria, nyeri suprapubik, frekuensi berkemih, urgensi, dan perasaan buang air kecil yang tidak komplit.
ISK bagian atas atau pielonefritis adalah infeksi invasif parenkim ginjal, yang secara klasik disertai dengan demam, nyeri pada sudut ginjal, mual dan muntah. Gejala saluran kemih bagian bawah mungkin ada atau tidak ada.
-
CMD ISK
-
Pemeriksaan Penunjang
-
Urinalisis : Dilakukan untuk menentukan dua parameter penting ISK yaitu leukosit dan bakteri.Pemeriksaan rutin lainnya seperti deskripsi warna, berat jenis dan pH, konsentrasi glukosa, protein, keton, darah dan bilirubin tetap dilakukan.
Pemeriksaan Dipstik Pemeriksaan dengan dipstik merupakan salah satu alternatif pemeriksaan leukosit dan bakteri di urin dengan cepat.Untuk mengetahui leukosituri, dipstik akan bereaksi dengan leucocyte esterase (suatu enzim yang terdapat dalam granul primer netrofil). Sedangkan untuk mengetahui bakteri, dipstik akan bereaksi dengan nitrit (yang merupakan hasil perubahan nitrat oleh enzym nitrate reductase pada bakteri)
Pemeriksaan Mikroskopik Urin Salah satu parameter yang bermakna dalam mendiagosis infeksi saluran kemih adalah jumlah leukosit dalam sedimen urin.
anamnesis
isk atas
-
-
-
-
-
-
nyeri ketok sudut kostovertebrata,
-
isk bawah
-
polakisuria atau frekuensi urgensi,
-
-
-
-
-