Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
pertidaksamaan rasional dan irasional - Coggle Diagram
pertidaksamaan rasional dan irasional
pertidaksamaan rasional
pertidaksamaan yang berbentuk pecahan dengan pembilang dan penyebut memuat variabel atau hanya penyebutnya saja yang memuat variabel. Berikut ini beberapa contoh pertidaksamaan rasional.
fungsi yang dapat dinyatakan f(x)/g(x) dengan syarat g(x) ≠ 0
langkah menentukan bilangan pertidaksamaan rasional
Nyatakan dalam bentuk umum.
Tentukan pembuat nol pada pembilang dan penyebut.
Tulis pembuat nol pada garis bilangan dan tentukan tanda untuk tiap-tiap interval pada garis bilangan.
pertidaksamaan irasional
Pertidaksamaan irasional atau pertidaksamaan bentuk akar adalah pertidaksamaan yang memuat fungsi irasional atau bentuk akar
bentuk umum
√f(x) < a √f(x) < √g(x)
√f(x) ≤ a √f(x) ≤ √g(x)
√f(x) > a √f(x)> √g(x)
√f(x) ≥ a √f(x) ≥ √g(x)
sifat pertidaksamaan irasional
jika √f(x) < a dengan f (x) ≥ 0, dan a ≥ 0, maka f (x) <a2
jika √f(x) ≤ a dengan f (x) ≥ 0, dan a ≥ 0, maka f (x) ≤ a2
jika √f(x) > a dengan f (x) ≥ 0, maka f (x) > a2
jika √f(x) ≥ a dengan f (x) ≥ 0, maka f (x) ≥ a2
jika √f(x) < √g(x) dengan f (x), g (x) ≥ 0, maka f (x) < g (x)
jika √f(x) ≤ √g(x) dengan f (x), g (x) ≥ 0, maka f (x) ≤ g (x)
jika √f(x) > √g(x) dengan f (x), g (x) ≥ 0, maka f (x) > g (x)
jika √f(x) ≥ √g(x) dengan f (x), g (x) ≥ 0 maka f (x) ≥ g (x)
langkah-langkah menentukan Himpunan penyelesaian pertidaksamaan irasional
Tentukan syarat batas nilai x agar fungsi yang ada di dalam akar terdefinisi.
Kuadratkan kedua ruas pertidaksamaan sehingga bentuk akar menghilang.
Tentukan himpunan penyelesaian dari pertidaksamaan yang diperoleh pada langkah 2.
Gambarkan daerah himpunan penyelesaian yang diperoleh pada langkah 3 dan syarat batas nilai x yang diperoleh pada langkah 1 dalam suatu garis bilangan.
Tentukan daerah himpunan penyelesaian pertidaksamaan pada langkah 4. daerah himpunan penyelesaian pertidaksamaan irasional adalah daerah yang memuat nilai x yang memenuhi langkah 3 dan 1.