Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
PERKEMBANGAN ANAK-ANAK PADA ASPEK FISIK DAN KOGNITIF - Coggle Diagram
PERKEMBANGAN ANAK-ANAK PADA ASPEK FISIK DAN KOGNITIF
TEORI PERKEMBANGAN
Teori Pra-Operasional Piaget
Menekankan bahwa anak belum menunjukkan operasi, yaitu tindakan-tindakan mendalam yang mampu dilakukan seorang anak secara mental yang sebelumnya hanya dapat dilakukan secara fisik.
Teori Vygotsky
Menekankan pada seorang anak membangun pengetahuan dan pemahaman mereka dengan interaksi sosial.
PERKEMBANGAN PADA ASPEK FISIK
Otak berperngaruh pada aspek
3). Emosional
4). Sosial
2). Intelektual
5). Moral
1). Keterampilan motorik
6). Kepribadian
Meningkatnya bera badan, tinggi badan, dan kekuatan
Tulang semakin besar serta lengkapnya gigi anak.
MASALAH-MASALAH
Anak-anak yang obesitas
Orang tua yang lalai dalam mengasuh anak
Orang tua yang terlalu memanjakan anakn
Orang tua merokok
Malnutrisi pada anak-anak dari keluarga yang sosial-ekonomi rendah
PERKEMBANGAN PADA ASPEK KOGNITIF
Kemampuan untuk berfikir & mengingat
Imajinasi berkembang & pemahaman mental mereka mengenai dunia lebih baik.
1). Kreatif
2). Bebas
3). Fantasi
ISU-ISU
Pendisikan Sekolah yang Universal.
Kurikulum Pendidikan
MILSTONE PERKEMBANGAN
Fisik > Bisa membuka pintu
Sosial > Bermain dengan anak-anak lain
Emosional > Menunjukkan protes saat mereka pergi
Kognitif > Mulai berhitung
Bahasa > Menggabungkan 2-3 kata
2-3 Tahun
FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
Motorik halus
Faktor internal
Motorik kasar
Faktor eksternal
7 Faktor
4). Organ
5). Pembentukan
3). Kematangan
6). Minat & bakat
2). Lingkungan
7). Kebebasn
1). Hereditas/keturunan
KONSEP PENTING
Teori Vygotsky
Tahap Praoperasional Piaget
Pemrosesan Informasi
Tidur
Nutrisi & Olahraga
Perkembangan Motorik
Pertumbuhan & Perubahan Tubuh