Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Gangguan Neurodevelopmental, Kelompk 6 - Coggle Diagram
Gangguan Neurodevelopmental
Perubahan pada otak dan ASD
Schuman & Amaral
Korteks frontal dan temporal tumbuh pesat pada 2 tahun pertama, namun mengalami penghambatan selama 4 tahun berikutnya.
Herbert, et.al.,
Volume axon jarak pendek meningkat, namun volume axon jarak jauh tidak mengalami peningkatan.
Courchesne, et.al.,
Otak terlihat sedikit lebih kecil saat lahir, namun mengalami pertumbuhan pesat pada usia 2-3 tahun.
Genetika dan penyebab ASD lainnya
Disebabkan oleh faktor genetik, namun masih diragukan
Topoisomerase-enzim
Konsumsi asam folat pada wanita hamil
Gangguan Pemusatan Perhtatian
dan Hiperaktivitas
(ADHD)
Gejala
Hiperaktivitas
aktivitas motoric berlebihan
Impulsivitas
terlalu tergesa-gesa
Kurangnya perhatian
Heretabilitas
75-91% (tergolong tinggi)
Perubahan Pada Otak dan ADHD
Castellanos, et.al, 2002
Anak-anak dengan ADHD menunjukkan penurunan volume otak dibandingkan dengan anak-anak seusianya
Aoron, et.al, 2004
Gejala-gejala ADHD serupa dengan dampak dari kerusakan otak pada korteks prefrontal, yaitu: mudah terdistraksi, pelupa, impulsif, perencanaan buruk, dan hiperaktivitas
Durston,et.al.,2003;
Rubia et.al., 1999;
Vaidya et.al., 2005;
ADHD disebabkan oleh kelainan pada jaringan otak yang
melibatkan striatum (caudate nucleus dan putamen) serta korteks prefrontal
Autism Spectrum Disorder
Definisi
Kelainan sistem saraf yang mengganggu perkembangan hubungan sosial dan mengontrol perilaku
Gejala
Terbatasnya minat
Kesulitan bersosialiasi
Kesulitan memahami emosi sendiri dan orang lain
Cara berbicara yang kaku
Perilaku repetitive
Menata barang-barang dengan cara tertentu
Gerakan sereotipik seperti mengepakkan tangan, mengayun, atau berputar
Faktor Heretabilitas
32.2% terjadi pada bayi yang memiliki lebih dari satu saudara kandung dengan ASD
18.7% terjadi pada bayi yang memiliki saudara dengan ASD
70-90% tingkat kejadian ASD pada kembar monozigot
5-10% terjadi pada kembar dizigotik
Kelompk 6
Thoriq Muhammad Syamil (112111133086)
Annisa Nadiah (112111133087)
Rayhan Muhammad Dzaky Ramadhan (112111133100)
Mohamad Abrar Putera Redian (112111133069)
Nadhira Halizah Putri (112111133085)