Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
MIOMA UTERI - Coggle Diagram
MIOMA UTERI
Definisi, Etiologi, Faktor Risiko, dan Klasifikasi
Definisi
Mioma Uteri (Leiomioma uteri) merupakan tumor otot polos yang terbatas pada daerah tertentu dan disertai oleh jaringan fibrosa
Etiologi
Penyebab pasti tidak diketahui. Jarang ditemukan sebelum usia pubertas, sangat dipengaruhi oleh hormon reproduksi, dan hanya bermanifestasi selama usia reproduktif
Faktor Risiko
Riwayat keluarga, belum pernah hamil, obesitas, merokok, penggunaan alat kontrasepsi hormonal tinggi estrogen
Klasifikasi
- Mioma submukosa: menempati lapisan dibawah endometrium dan menonjol ke dalam cavum uteri. Mioma jenis ini dapat bertangkai panjang sehingga dapat keluar melalui ostium serviks
- Mioma intramural: mioma yang berkembang diantara miometrium
- Mioma subserosa: mioma yang tumbuh di bawah lapisan serosa uterus dan dapat tumbuh ke arah luar dan juga bertangkai
Gejala dan Tanda (CMD)
- Anamnesis: riwayat haid, riwayat penggunaan kontrasepsi, riwayat kehamilan
- Pemfis: pemeriksaan palpasi abdomen & palpasi bimanual dapat teraba massa abdomen padat dengan permukaan halus dan dapat berbentuk tidak teratur
- P. Penunjang: ultrasonografi (transvaginal & transabdominal), MRI
Komplikasi dan Prognosis
Komplikasi
- Degenerasi ganas
- Nekrosis dan infeksi
- Torsi (putaran tangkai)
Prognosis
- Prognosis pre operasi: dubia ad dubia. Tidak bertransformasi menjadi kanker
- Prognosis pasca operasi: dubia ad bonam
- Jika operasi miomektomi: diharuskan SC pada persalinan berikutnya, mioma bisa timbul kembali
- Jika operasi histerektomi: akan menyebabkan tidak bisa mempunyai anak
Tatalaksana
Non-farmako
Mioma yang berukuran kecil dan asimptomatik belum memerlukan penanganan khusus. Sebaiknya lakukan observasi secara berkala
Farmako
- NSAID: untuk mengurangi dismenorea
- Terapi hormonal dengan: DMPA, levonorgestrel-releasing intrauterine system (Mirena), GnRh agonis (triptorelin)
Edukasi dan Pencegahan
Edukasi
- Menghindari faktor risiko
- Edukasi mioma uteri merupakan tumor jinak tidak bersifat kanker
Pencegahan
- Rutin olahraga
- Menjaga pola makan
- Menjaga bb ideal
- Menghindari merokok
-
DD perut membesar
- Kista ovarium
- Mioma uteri
- Adenomiosis
- Karsinoma endometrium
- Karsinoma ovarium
- Koriokarsinoma
-
-