Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Suhu dan Kalor - Coggle Diagram
Suhu dan Kalor
Kalor
-
-
Kapasitas Kalor = Jumlah kalor yang diperlukan atau dilepas jika suhu benda di ubah ( C = m.c dalam rumus matematis )
Kalor jenis = jumlah kalor untuk menaikkan suhu sebesar 1K, kalor jenis juga menunjukkan kemampuan suatu benda untuk menyerap kalor ( Q = m.c.ΔT dalam rumus matematis)
-
-
Suhu
-
Termometer = Alat pengukur suhu ( Ada yang digital ada yang analog, ada yang menggunakan air raksa dan ada yang menggunakan sinar infra merah )
Skala Suhu
Celcius : Titik didih = 100, Titik beku = 0
Fahrenheit : Titik didih = 212, Titik beku = 32
Kelvin : Titik didih = 373, Titik beku = 273
Reamur : Titik didih = 80, Titik beku = 0
-
Pemuian zat
Zat padat
Muai Luas
Pemuaian luas merupakan pemuaian dua dimensi, rumusnya dituliskan sebagai At = A0 (1+ 2α∆T)
Muai Panjang
pemuaian panjang merupakan pemuaian satu dimensi, rumusnya dituliskan sebagai Lt = L0 (1+ α∆T)
-
Zat cair
Anomali air = zat lain akan mulai memuai jika dipanaskan tetapi untuk zat cair saat dipanaskan pada suhu 0 sampai 4 derajat zat cair akan menyusut.
Pada zat cair, Yang memuai hanya jumlah volume sehingga rumus matematisnya adalah ∆V = γV0∆T
Zat Gas
Pemuaian tekanan gas pada volume tetap ( Isokhorik ) = Tekanan gas sebanding dengan suhu mutlak gas tersebut saat dipanaskan sehingga dapat dirumuskan sebagai P/T atau P1/T1 = P2/T2
Pemuaian volume gas terhadap suhu tetap ( Isotermis ) = Tekanan gas berbanding terbalik dengan volume gas sehingga dapat dirumuskan sebagai P.V/T atau P1V1/T1 = P2V2/T2
Pemuaian Tekanan tetap ( isobarik ) = volume gas sebanding dengan suhu mutlak gas tersebut sehingga dapat dirumuskan sebagai V/T = Tetap atau V1/T1 = V2/T2