Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Karakteristik Pembelajaran di Taman Kanak-kanak - Coggle Diagram
Karakteristik Pembelajaran di Taman Kanak-kanak
Kegiatan pembelajaran pada anak usia dini, menurut Sujiono dan Sujiono (Yuliani Nurani Sujiono, 2009: 138) pada dasarnya adalah pengembangan kurikulum secara konkret berupa seperangkat rencana yang berisi sejumlah pengalaman belajar melalui bermain yang diberikan pada anak usia dini berdasarkan potensi dan tugas perkembangan yang harus dikuasainya dalam rangka pencapaian kompetensi yang harus dimiliki oleh anak.
Atas dasar pendapat di atas dapat dinyatakan bahwa pembelajaran untuk anak usia dini memiliki karakteristik sebagai berikut.
1.Belajar, bermain, dan bernyanyi
Pembelajaran yang berorientasi pada perkembangan
Belajar Kecakapan Hidup
Belajar dari Benda Konkrit
Belajar Terpadu
karakterisktik cara belajar anak menurut Masitoh dkk. adalah :
Anak belajar melalui bermain.
Anak belajar dengan cara membangun pengetahuannya.
Anak belajar secara alamiah.
Anak belajar paling baik jika apa yang dipelajarinya mempertimbangkan keseluruhan aspek pengembangan, bermakna, menarik, dan fungsional.
Peranan guru dalam belajar dan pembelajaran
Guru harus menyediakan situasi eksperimental untuk memfasilitasi penemuan anak.
Peranan guru adalah mengarahkan pembelajaran pada kekuatan yang dimiliki anak seraya tetap memberikan tantangan.
Guru harus menciptakan suasana eksplorasi aktif dan mendukung perkembangan anak.
Manfaat mempelajari karakteristik belajar dan pembelajaran aud bagi guru
Guru tidak hanya menekankan kognitif
Guru tidak hanya mengajar
Guru dapat merancang pembelajaran dengan baik
Guru dapat memberi peluang kepada siswa untuk berhasil
Masalah Belajar dan Pembelajaran yang Sering dihadapi Anak Usia Dini
Memiliki tingkat IQ yang rendah
Mengalami kesulitan yang signifikan dalam bidang yang berkaitan dengan sekolah (terutama membaca dan matematika).
Perhatian yang tidak fokus atau perhatain yang rendah
4.Hiper aktif (hiperaktivitas)
Kematangan kognitif.
Kurang motivasi dalam belajar
7.Bersikap dan berkebiasaan buruk dalam belajar
Sangat lambat dalam belajar
Faktor timbulnya masalah belajar dan pembelajaran
Faktor yang Bersumber dari Diri Pribadi (Internal) Faktor yang bersumber dari diri pribadi sendiri
Faktor Psikologis
Faktor Fisiologis
Faktor Eksternal
Faktor yang Bersumber dari Lingkungan Sekolah
Faktor Keluarga
Faktor Lingkungan Masyarakat.
Upaya Pengentasan Masalah Belajar
Peningkatan Motivasi Belajar
Pengembangan Sikap dan Kebiasaan Belajar yang Baik
Layanan Konseling Individual