Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
PERENCANAAN PEMBELAJARAN - Coggle Diagram
PERENCANAAN PEMBELAJARAN
PENGERTIAN
proses pengambilan keputusan hasil berpikir secara rasional tentang sasaran dan tujuan pembelajaran tertentu
-
PRINSIP
Menetapkan apa yang mau dilakukan oleh guru,kapan dan bagaimana cara melakukannya dalam implementasi pembelajaran
Membatasi sasaran atas dasar tujuan intruksional khusus dan menetapkan pelaksanaan kerja untuk mencapai hasil yang maksimal
-
-
Mempersiapkan dan mengkomunikasikan rencana-rencana dan keputusan yang berkaitan dengan pembelajaran
-
TUJUAN
Tujuan pembelajaran pada dasarnya adalah rumusan kualifikasi kemampuan yang harus dicapai oleh siswa setelah melakukan proses pembelajaran. Oleh karena itu,rumusan pembelajaran harus mencerminkan perubahan yang spesifik,mudah dikontrol dan terukur dalam setiap jenis perubahan yang telah dimiliki oleh siswa dari hasil belajar yang telah dilakukan
-
MANFAAT
-
-
Sebagai pedoman kerja bagi setiap unsur,baik unsur guru maupun unsur murid
Sebagai alat ukur efektif tidaknya suatu pekerjaan,sehingga setiap diketahui ketetapan dan keterlambatan kerja
-
Untuk menghemat waktu,tenaga,alat-alat dan biaya