Terdapat dua/lebih dari gejala di bawah ini yang berkembang segera atau selama menggunakan amfetamin atau zat yang
menyerupai:
Takikardi, Dilatasi pupil, Peningkatan tekanan darah, Banyak keringat, Mual dan muntah, Penurunan berat badan, Agitasi, Kelelahan otot, Kebingungan, Gejala-gejala tidak disebabkan oleh aktivitas fisik.