Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Jujur, Amanah dan Istiqomah - Coggle Diagram
Jujur, Amanah dan Istiqomah
Jujur
Akhlak mulia yang wajib dimiliki oleh setiap muslim dan juga sikap yang mencerminkan kesesuaian dan kenyataan antara kata hari
-
Hikmah
Meningkatkan kepercayaan orang lain, Hidupnya tenang karena tidak dihinggapi kebohongan, membawa kebaikan hidup, mengantar orang beriman ke surga
Contoh sikap
Mengakui kesalahan, Tidak mencontek walaupun punya peluang besar untuk mencontek, Mengembalikan yang bukan hak kita
Amanah
Kepercayaan, terpercaya, dan titipan atau sesuatu yang dititipkan yang harus disampaikan kepada orang yang berhak
"Sesungguhnya Allah menyuruh kamu menyampaikan amanat kepada yang berhak menerimanya". Surah an-Nisa :58
Hikmah
Dipercaya orang lain, Mendapat simpati dari semua pihak, Mendapat pahala disisi Allah SWT., Mempunyai banyak teman, Hidup dimudahkan oleh Allah SWT.
Contoh Sikap
Menjaga titipan dan mengembalikan seperti keadaan semula, Menjaga rahasia, Tidak menyalahgunakan jabatan, Memelihara semua nikmat yang telah diberikan oleh Allah SWT., Belajar disekolah dengan sungguh-sungguh
Istiqomah
Sikap kukuh pada pendirian dan konsekuen dalam tindakan atau sikap teguh dalam melakukan suatu kebaikan
"Sesungguhnya orang-orang yang berkata tuhan kami adalah Allah, kemudian mereka tetap istiqomah, tidak ada rasa khawatir pada mereka, dan mereka tidak bersedih hati". surah al-Ahqaf : 13
Hikmah
orang yang istiqomah akan dijauhkan Allah SWT. dari rasa takut dan sedih sehingga dapat mengatasi rasa sedih yang menimpanya
Contoh sikap
Selalu menjalankan perintah Allah SWT, Melaksanakan shalat tepat pada waktunya, Belajar terus menerus hingga paham