Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Bulimia Nervosa, PUTRI KIRANI 1808260094 SGD 16 - Coggle Diagram
Bulimia Nervosa
Komplikasi
-
-
-
Chronic sore throat, hoarseness
-
-
-
-
Faktor Risiko
-
Low self-esteem - depression, perfectionism, childhood abuse, and a critical home environment
-
-
-
-
-
Definisi
episode makan berlebihan diikuti dengan metode pengendalian berat badan yang tidak tepat, seperti muntah yang diinduksi sendiri (purging), penyalahgunaan obat pencahar dan diuretic, atau olahraga berlebihan.
Masalah penampilan serta berat badan merupakan faktor utama yang menyebabkan terjadinya bulimia pada seorang wanita.
Seringkali, individu akan merasakan gangguan atau kehilangan kendali selama pesta makan dan purging menjadi cara untuk mendapatkan kembali kendali.
Diagnosis
-
Terdapat preokupasi yg menetap untuk makan, dan ketagihan terhadap makanan yang tidak bisa dilawan; penderita tidak berdaya terhadap datangnya episode makan berlebihan dimana makanan dalam jumlah yang besar dimakan dalam waktu yang singkat
Gejala psikopatologinya terdiri dari ketakutan yg luar biasa akan kegemukan dan penderita mengatur sendiri batasan yg ketat dari ambang berat badannya.
subtype
Purging
self-induce vomiting (usually by triggering the gag reflex or ingesting emetics such as syrup of ipecac) to rapidly remove food from the body before it can be digested, such as laxatives, diuretics, and enemas
Non-purging
exercise or fast excessively after a binge to offset the caloric intake after eating. Purging-type bulimics may also exercise or fast, but as a secondary form of weight control
Diagnosis Banding
Anoreksia Nervosa
Istilah anoreksia berarti hilangnya selera makan sedangkan nervosa mengindikasikan bahwa hilangnya selera makan tersebut disebabkan oleh emosional.
Berat badan tetap dipertahankan 15% dibawah yg seharusnya. Pada penderita yg pra pubertas bisa saja gagal mencapai berat badan yg diharapkan selama periode pertumbuhan.
Berkurangnya berat badan dilakukan sendiri dengan menghindari makanan yg mengandung lemak dan salah satu dari hal berikut (merangsang muntah, menggunakan pencahar, olahraga berlebihan, dll)
Binge eating Disorders
Merupakan gangguan makan yang melibatkan makan berlebih yang muncul kembali paling tidak selama seminggu sekali selama lebih dari tiga bulan.
Makan dalam porsi yang banyak, meski tidak merasa lapar.
-
-