Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
GANGGUAN ANXIETAS MENYELURUH - Coggle Diagram
GANGGUAN ANXIETAS MENYELURUH
Definisi
Kondisi gangguan yang ditandai dengan kecemasan dan kekhawatiran yang berlebihan dan tidak rasional bahkan terkadang tidak realistik terhadap berbagai peristiwa kehidupan sehari-hari
Etiologi
Teori Psikologis
Teori Perilaku
Teori Eksistensial
Teori Psikoanalitik
Teori Biologi
Neurotransmitter
Studi Genetik
Sistem Saraf Otonom
Patofisiologi
Ansietas berhubungan dengan tiga neurotransmiter
Serotonin : Sejumlah laporan nmeunjukkan bahwa klorofenilpiperazin yaitu obat dengan berbagai efek serotonergik dan non serotonergik serta fenfluramin yang menyebabkan pelepasan serotonin dan menimbulkan kecemasan
GABA : Peran GABA dalam gangguan ansietas didukung oleh efektivitas benzodiazepin yang tidak meragukan, yang meningkatkan aktivitas GABA direseptor GABA di dalam terapi beberapa jenis gangguan ansietas
Norepinefrin : Pasien yang mengalami ansietas dapat memiliki sistem adrenergik yang diatur dengan buruk dengan ledakan aktivitas yang kadang-kadang terjadi
Kriteria Diagnosis PPDGJ III
Terdapat unsur berupa : Kecemasan (khawatir akan nasib buruk), Ketegangan motorik (gelisah, sakit kepala, gemetaran), Overaktivitas motorik (kepala terasa ringan, berkeringat, jantung berdebar-debar)
Adanya gejala lain yang sifatnya sementara, khususnya depresi
Harus menunjukkan kecemasan yang berlangsung setiap hari sampai beberapa bulan dan hanya menonjol pada situasi tertentu saja (Free Floating)
Kriteria Diagnosis DSM V
Merasa sulit untuk mengendalikan kekhawatiran
Kecemasan dapat mengganggu aktivitas sehari-hari
Kecemasan yang berlebihan dan terjadi setiap hari selama minimal 6 bulan
Faktor Resiko
Trauma Masa Kanak-Kanak
Genetik
Wanita
Tatalaksana
Non Farmakologi
Teknik Relaksasi
Psikoterapi (CBT)
Farmakologi
Serotonin Selective Reuptake Inhibitor
Benzodiazepin
Pemeriksaan Fisik
Afek : Appropriate
Pikiran : (-)
Mood : Disforik
Persepsi : (-)
Perilaku Motorik : Normoaktif
Orientasi : Baik
Pembicaraan : Koheren
Konsentrasi : Terganggu
Deskripsi Umum : Penampilan Rapi
Edukasi
Kepatuhan Untuk Minum Obat
Berhenti Minum Yang Mengandung Kafein
Pencegahan
Menyediakan Waktu Untuk Diri Sendiri
Bercerita Kepada Orang Yang Dipercaya
Memusatkan Pikiran Pada Aktivitas Yang Dijalani
Makan Teratur Dan Minum Cukup Air
Menarik Nafas Yang Dalam
Diagnosis Banding
Gangguan Kecemasan Karena Obat-Obatan
Gangguan Kecemasan Sosial
Gangguan Kecemasan Karena Kondisi Medis Lain
Tanda Klinis
Jantung Berdebar
Sesak Nafas
Rasa Ingin Mati
Gelisah
Rasa Seperti Tercekik