Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
PENANGANAN PERILAKU SISWA BERMASALAH - Coggle Diagram
PENANGANAN PERILAKU SISWA BERMASALAH
KATEGORI PERMASALAHAN SISWA
Masalah Besar Terbatas
Menganggu & mengacaukan KBM, terbatas pada 1/ beberapa siswa, termasuk pelanggaran yang serius tetapi terbatas
Contoh
Tidak berulang
Berkelahi di kelas
Menganggu KBM
Masalah Kronis
Masalah apapun terus menerus terjadi, berpotensi mengancam KBM
Contoh
Siswa trobel maker dikelas
Siswa kurang stabil secara emosi
Menganggu KBM & terjadi berulang terus menerus
Contoh tersebut perlu pendampingan personal (intens)
Masalah Kecil
Pelanggaran peraturan/prosedur, berlangsung singkat, terbatas pada sedikit siswa
Contoh
Membuang sampah sembarangan
Tidak menganggu KBM
Tidak meletakkan barang di tempatnya
Penanganan Permasalahan
Masalah Besar Terbatas
Mencegah berulangnya perilaku
Masalah Kronis
Perlu jangka panjang, strategi, & sinergi di beberapa pihak
Masalah Kecil
Langsung dapat diatasi
STRATEGI PENGELOLAAN PERMASALAHAN PERILAKU
Strategi harus efektif menghentikan perilaku yang tidak sesuai dengan cepat & dengan dampak negatif paling minimal.
Intervensi kecil
Intervensi besar
Intervensi sedang
Penanganan adalah upaya setelah perilaku pelanggaran terjadi, namun yang paling utama adalah penciptaan iklim belajar yang menyenangkan.