Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
PERATURAN DAN PROSEDUR KELAS - Coggle Diagram
PERATURAN DAN PROSEDUR KELAS
Peraturan
Pengertian
Harapan mengenai tingkah laku yang ingin dicapai
Tujuan
Mengarahkan perilaku siswa dalam mendukung pembelajaran
Membangun tingkah laku yang sopan dan santun
Jenis-jenis Peraturan
Peraturan Umum
Contoh:
Membangun respek terhadap teman
Menciptakan perilaku sopan santun dan suka menolong.
Menciptakan dan menjaga kekondusifan kelas
Peraturan Khusus
Contoh:
Masuk tepat waktu
Menjaga cara bicara
Mempersiapkan perlengkapan belajar sendiri
Konsekuensi
Konsekuensi Positif
Meliputi:
Memberikan rewards
Menciptakan pembelajaran yang efektif.
Menciptakan suasana kelas yang kondusif
Konsekuensi Negatif
Meliputi:
Adanya penalties
Suasana kelas menjadi tidak kondusif
Pembelajaran tidak nyaman dan terganggu.
Pembelajaran tidak efisien
Prosedur Kelas
Pengertian
Langkah-langkah yang harus dilakukan oleh siswa untuk mencapai harapan yang diinginkan
Contoh
Contoh-Contoh Prosedur Kelas:
Prosedur menjaga kelas tetap kondusif
Prosedur memulai pembelajaran
Prosedur dalam pembentukan kelompok diskusi
Prosedur meminta bantuan
Prosedur siswa untuk ijin tidak hadir.
Tujuan
Membuat aktifitas lebih efisien
Mengurangi kebisingan atau kegaduhan di kelas
Mengurangi masalah-masalah disiplin di kelas
Langkah-langkah Penerapan
Mendemontrasikan prosedur sebagai gambaran awal kepada siswa
Siswa berlatih untuk menerapkannya.
Mengulaangi dan menekankan kembali agar menjadi suatu kebiasaan.
Perbedaan Peraturan dan Prosedur Kelas
Peraturan Kelas
Mengenai bagaimana siswa berprilaku
Adanya rewards dan penaties
Bertujuan memberikan batasan prilaku.
Prosedur Kelas
Berkaitan dengan tahapan siswa dalam melakukan sesuatu
Menjadi rutinitas yang dilakukan oleh siswa secara otomatis
Bertujuan dalam membuat langkah-langkah mengerjakan sesuatu