Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Hak dan Kewajiban Orang Beriman - Coggle Diagram
Hak dan Kewajiban Orang Beriman
Pengertian
Hak
Sesuatu yang harus didapatkan oleh setiap orang
Kewajiban
Sesuatu yang wajib dilaksanakan atau keharusan
Hak dan Kewajiban Orang Beriman sebagai Anggota Gereja
Hak
Ikut serta dalam pewartaan Injil
Memperoleh pendidikan Katolik
Mengadakan ibadat sesuai ritus yang diterapkan
Hak untuk berserikat
Mendapatkan pelayanan sakramen
Hak untuk memilih status kehidupan
Mendapatkan pelayanan rohani
Kewajiban
Kewajiban sebagai anggota gereja terdapat pada lima perintah gereja
Sambutlah Tubuh Tuhan pada masa Paskah
Berpuasa dan berpantanglah pada hari raya yang ditentukan
Mengaku dosalah sekurang-kurangnya sekali dalam setahun
Bantulah kebutuhan material Gereja, masing-masing menurut kemampuannya
Ikutlah perayaan ekaristi pada hari Minggu dan hari raya yang diwajibkan, dan janganlah melakukan pekerjaan yang dilarang pada hari itu
Berdasarkan Kutipan Teks Injil Markus 10:35-40
Menjadi saksi tentang Karya Tuhan Yesus Kristus
Semakin sadar untuk tidak menuntut hak secara berlebihan terhadap Gereja
Terlibat secara aktif ambil bagian dalam tugas dan karya Gereja
Hak dan Kewajiban Orang Beriman dalam Masyarakat
Hak
Hak atas perlindungan dan kepastian hukum yang adil
Hak untuk bekerja
Hak untuk mengembangkan diri
Hak untuk memeluk agama dan beribadah
Hak untuk hidup dan mempertahankan hidupnya
Hak kebebasan berkumpul
Kewajiban
Membayar pajak dan menaati aturan yang berlaku
Sebagai warga Gereja sekaligus warga masyarakat kita harus terlibat dengan apa yang terjadi dalam masyarakat
Ikut serta dalam upaya mewujudkan kesejahteraan bersama, dengan berpihak kepada mereka yang kekurangan
Terlibat secara aktif dalam persoalan-persoalan yang terjadi dalam masyarakat