Kerajaan Romawi runtuh, pusat pemerintahan pindah ke constantinopel dan perpustakaan juga pindah. Abad V Raja Theodoseus mendirikan Universitas Constantinopel dan perpustakaan dengan koleksi meliputi berbagai bidang ilmu seperti matematika, ilmu pengetahuan murni, hukum, arsitektur dan seni Abad IX, Raja Abbasid Al mamum dari Arab mendirikan perpustakaan yang terkenal dengan “rumah kebijakan” di Baghdad, koleksinya meliputi ilmu kedokteran, matematika, ilmu pengetahuan murni dan berbagai karya Plato, Aristoteles, Hipocrates dan Galileo