Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
ELECTRICAL INJURY - Coggle Diagram
ELECTRICAL INJURY
Definisi
Cedera listrik terjadi ketika arus listrik kontak atau melewati tubuh. Arus listrik dapat menyebabkan kerusakan lokal pada kulit atau otot dan dapat melibatkan organ lain, seperti jantung.
Etiologi
-
-
-
Arus searah (DC)
Arus searah (DC) kurang berbahaya disbanding arus bolak-balik (AC); arus dari 50mA AC dapat mematikan dalam hitungan detik, dimana 250 mADC dalam waktu yang sama sering dapat selamat
-
Pencegahan
-
-
-
Masukkan tutup pengaman plastik di semua outlet listrik yang tidak digunakan jika ada anak kecil di rumah.
Pastikan anak-anak tidak bermain atau memanjat di dekat kabel listrik di tiang listrik atau di tempat kabel masuk ke dalam rumah.
-
Prognosis
-
Tergantung Kemajuan dalam perawatan ICU di area resusitasi,
-
Faktor Resiko
Pekerja listrik, pekerja bangunan
-
Diagnosa Banding
Trauma Inhalasi
istilah non spesifik yang mengacu pada kerusakan saluran pernafasan atau jaringan paru dari panas, asap atau irirtasi kimia yang dibawa ke jalan napas selama inspirasi
-
Chemical Injury
Trauma akibat bahan kimia dengan tanda luka bakar yang menimbulkan efek panas dan menyebabkan kerusakan jaringan hebat serta penyembuhan yang lama.
Tatalaksana
-
Farmakologi
tatalaksana syok
-
-
pump : obat ionotropik, vasoaktif & vasepresor
obat vasopressor : kerjanya vasokontriksi, contoh “epinefrin,noreprinefrin”
-