Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
manajemen memori - Coggle Diagram
manajemen memori
Pengalamatan Memori
Prosesor mengakses data atau kode instruksi menggunakan referensi alamat I/O dan alamat memori utama. data atau kode instruksi sebelum eksekusi harus sudah disalinkan di buffer pengendali I/O atau memori utama.
Tugas untuk mereferensikan kode instruksi/data di memori utama secara tepat merupakan tanggung jawab kompilator
Kompilatormengubah source program yang ditulis programmer menjadi file yang berisi kode instruksi program yang dapat dijalankan oleh prosesor.
Untuk melakukan fungsinya kompilator mengacu pada metode pengalamatan memori yang digunakan oleh sistem komputer, terutama dalam hal menentukan referensi alamat instruksi maupun data.
-
-
-
-
-
-
Address Binding
translasi alamat adalah proses pengikatan/pemberian/penentuan alamat absolut (fisik) memori dari kode dan data program.