Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Uji Diagnostik - Coggle Diagram
Uji Diagnostik
Penularan Covid-19
Virus SARS-CoV menginfeksi sel inang melalui perantaraan protein S yang ada di permukaan virus. Protein S pada permukaan virus ini akan menempel pada reseptor ACE2 pada sel inang,
kemudian ikatan ACE2-virus ditranslokasikan ke endosom tempat di mana protein S dipotong oleh protease asam endosomal (cathepsin L) untuk mengaktifkan aktivitas fusi
Secara umum, virus masuk ke saluran pernapasan atas setelah terjadi penularan, kemudian virus bereplikasi di sel epitel saluran pernapasan atas untuk melakukan siklus hidupnya.
Genom virus keluar dari selubung virion dan ditranslasikan menjadi poliprotein replikase virus pp1a dan 1ab, yang kemudian akan dipotong potong oleh enzim proteinase virus.
Mekanisme penyebaranvirus yang terjadi secara cepat sehingga menyebabkan epidemi ini terkait dengan reseptor angiotensin-converting enzyme 2 (ACE2) pada manusia
Penggabungan kompleks virus terjadi di dalam sitoplasma, kemudian diikuti dengan proses budding ke lumen retikulum endoplasma. Virus baru akan berfusi dengan membran plasma dan dikeluarkan dari sel inang
Adapun dugaan para ahli mengenai penularan virus melalui fekal BioTrends Vol.11 No.1 Tahun 20206 oral-penularan melalui mulut akibat benda, makanan, atau minuman yang telah terkontaminasi kotoran pasien-
-
Definisi
Sensitifitas
kemampuan tes untuk menunjukkan individu mana yang menderita sakit dari seluruh populasi yang benar-benar sakit.
-
Spesifisitas
kemampuan tes untuk menunjukkan individu mana yang tidak menderita sakit dari mereka yang benar-benar tidak sakit.
-
-
-
Applicable
-
Dengan nilai duga positif yang diperoleh apakah kita dapat menggunakannya untuk tatalaksana pasien kita?
Nilai duga positif : Bila hasil uji positif, berapa
kemungkinan pasien benar benar sakit
Jika nilai duga positif besar, maka uji tersebut dapat digunakan di praktek sehari hari dengan catatan nilai duga sangat bergantung pada prevalens penyakit
-
-
-
Tujuan Penelitian
Tujuan penelitian adalah rumusan kalimat yang menunjukkan adanya hasil, sesuatu yang akan diperoleh setelah penelitian selesai, juga sesuatu yang akan dicapai atau ditangani dalam suatu penelitian. Kata-kata dari tujuan penelitian mengungkapkan keinginan peneliti untuk mendapatkan jawaban atas masalah penelitian yang akan diajukan.
Dalam artian lain Tujuan Penelitian adalah suatu indikasi ke arah mana penelitian itu dilakukan atau data-data serta informasi apa yang ingin dicapai dari penelitian itu. Tujuan penelitian dirumuskan dalam bentuk
pernyataan yang konkrit, yang dapat diamati dan dapat diukur. Jadi bukan merupakan kalimat tanya.
Metode penelitian
Langkah yang dilakukan oleh peneliti dalam rangka untuk mengumpulkan data serta melakukan investigasi pada data yang telah didapatkan tersebut
-
-
Definisi Uji Diagnostik
Test diagnostik adalah sebuah cara (alat) untuk menentukan apakah seseorang menderita penyakit atau tidak, berdasar adanya tanda dan gejala pada orang tersebut. Test skrining adalah sebuah cara untuk mengetahui atau mengidentikfikasi apakah seseorang yang masih asimtomatik menderita suatu penyakit atau tidak.
-