Efek samping : efek samping utama penggunaan nifedipine adalah hipotensi (keadaan tekanan darah rendah), hipotensi terjadi terutama pada titrasi awal atau pada saat dosis dinaikkan, efek samping lainnya dapatberupa nyeri kepala, pusing berputar, sembelit,mual, muntah dan mulutkering