Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
PENURUNAN KESADRAN EC ASIDOSIS METABOLIK + SYOK HIPOVOLEMIK - Coggle…
PENURUNAN KESADRAN EC ASIDOSIS METABOLIK + SYOK HIPOVOLEMIK
DIAGNOSA BANDING PENURUNAN KESADARAN
shock hipovolemik
meningitis
encefalitis
hipoglikemia
gagak kinjal kronik
PATOFISIOLOGI PENURUNAN KESADRAN
Pada penurunan kesadaran, gangguan terbagi menjadi dua, yakni gangguan derajat (kuantitas, arousal, wakefulness) kesadaran dan gangguan isi (kualitas, awareness, alertness) kesadaran.
Adanya lesi yang dapat mengganggu interaksi ARAS dengan korteks serebri, apakah lesi supratentorial, subtentorial dan metabolik akan mengakibatkan menurunnya kesadaran
Gangguan Keseimbangan Asam Dan Basa
Gangguan keseimbangan asam basa adalah kondisi ketika kadar asam dan basa dalam darah tidak seimbang. Kondisi ini dapat mengganggu kerja berbagai organ.
Kadar asam basa (pH) dalam darah diukur dengan skala pH, dari 1-14. Kadar pH darah normal berkisar antara 7,35 sampai 7,45. Darah seseorang dinilai terlalu asam bila pH kurang dari 7,35.
asidosis respiratorik
asidosis metabolik
alkalosis respiratorik
alkalosis metabolik
Defenisi dan Etiologi Shock Hipovolemik
Syok hipovolemik adalah kondisi gawat darurat yang disebabkan oleh hilangnya darah dan cairan tubuh dalam jumlah yang besar, sehingga jantung tidak dapat memompa cukup darah ke seluruh tubuh.
Etiologi syok hipovolemik dapat dibagi menjadi 2 kategori yaitu yang diakibatkan oleh trauma dan nontrauma.
Derajat Shock Hipovolemik
selama tahap awal syok hipovolemik, seseorang dengan kehilangan hingga 15% atau 750 ml volume darah
pada tahap kedua tubuh kehilangan hingga 30% atau 1500 ml drah
pada tahap ke tiga orang dengan keadaan syok hipovolemik akan kehilangan darah 30 - 40% atau 1500 - 2000 ml darah
seseorang dengan syok hipovolemik stadium 4 akan menghadapi situasi kritis > 40% atau 2000ml darah
Tatalaksana Gangguan Asam dan Basa
Pengobatan gangguan keseimbangan asam basa tergantung kepada jenis gangguan yang dialami.
Antibiotik, untuk menangani infeksi.
bronkodilator untuk melebarkan saluran pernapasan.
Diuretik, untuk mengurangi kelebihan cairan di jantung dan paru-paru.
Kortikosteroid, guna mengurangi peradangan.
Prognosis Dan Komplikasi
Prognosis
Komplikasi dan prognosis syok hipovolemik sangat bergantung pada derajat beratnya volume cairan yang hilang serta adekuat atau tidaknya terapi yang diberikan.
komplikasi
dapat menyebabkan komplikasi dari iskemia jaringan hingga kerusakan multiorgan akibat hipoperfusi hingga berakhir pada peningkatan angka mortalitas,
Komplikasi reversible yang mungkin terjadi antara lain adalah asidosis laktat karena organ yang kekurangan oksigen akibat rendah perfusi jaringan
komplikasi irreversible adalah kerusakan organ yang terjadi akibat hipoperfusi jaringan maupun mekanisme DIC. Yang dapat terjadi misalnya adalah gagal ginjal