Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Psoriasis Vulgaris - Coggle Diagram
Psoriasis Vulgaris
-
DEFENISI, KLASIFIKASI, ETIOLOGI & FAKTOR RISIKO
-
-
Defenisi
Psoriasis vulgaris adalah suatu penyakit kulit inflamasi kronis residif yang dicirikan oleh lesi berupa plak eritema yang ditutupi oleh skuama tebal, kasar, kering berwarna putih keabu-abuan pada area predileksi seperti ektensor ekstremitas tertutama pada siku, lutut, kulit kepala, bokong dan genitalia.
-
ANATOMI, HISTOLOGI & FISIOLOGI
-
-
-
-
-
-
KOMPLIKASI & PROGNOSIS
-
Prognosis
Prognosis psoriasis bervariasi tergantung jenis psoriasis, respon terhadap terapi, dan keberadaan komorbiditas.
-
-
ASPEK IMUNOLOGI
Imunopatogenesis psoriasis sangatlah kompleks dan melibatkan berbagai perubahan pada sistem imun innate (keratinosit, sel dendritik, histiosit, neutrosit, mastosit, sel endotel) dan sistem imun didapat (limfosit T).