Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Hepatitis, Sirosis Hepatis - Coggle Diagram
Jenis
-
Hepatitis B
Kontak langsung
dengan cairan tubuh penderita hepatitis B seperti cairan vagina, air mani.
Kronik
Hepatitis B kronis bisa menyebabkan kondisi berbahaya, seperti sirosis dan kanker hati. Risiko hepatitis B kronis meningkat saat seseorang terinfeksi virus pada usia muda. Semakin muda usia saat terserang, misalnya saat anak-anak, maka semakin besar risiko penyakit hepatitis B berkembang menjadi kronis.
Akut
Hepatitis B akut adalah infeksi HBV yang berlangsung kurang dari waktu 6 bulan. Pada level ini, tubuh masih mampu untuk melawan dan bisa benar-benar sembuh.
Penyebab
-
Virus ini terkandung di dalam darah atau cairan tubuh penderita, seperti sperma dan cairan vagina. contohnya, orang yang berganti-ganti pasangan
Hepatitis C
-
Penyebab
Virus ini terkandung di dalam darah atau cairan tubuh penderita, seperti sperma dan cairan vagina. contohnya, orang yang berganti-ganti pasangan
-
-
Pengobatan
Beristirahat total.
Sering minum air putih untuk menjaga kecukupan cairan tubuh.
Tetap makan walaupun nafsu makan menurun.
Makan dengan porsi sedikit dan menghindari makanan berlemak, untuk mencegah mual dan muntah.
Menghindari minuman beralkohol.
Menggunakan pakaian longgar untuk mengurangi rasa gatal.
-
Pemeriksaan
SGOT/SGPT meningkat ringan-sedang :check:
Rasio SGOT/SGPT tidak lebih dari 2 :check:
GGT/Alkali Fostafase—kadang meningkat :check:
USG atau scan :check:
Biopsi= gambaran akumulasi sel lemak dan sel hati :check:
Tes Fungsi hati :check:
Tes antibody virus hepatitis :check:
Pemindaian dengan USG perut :check:
Penyebab
-
Sel-sel hati berfungsi mengurai alkohol, tetapi terlalu banyak alkohol merusak sel-sel hati.
Infeksi kronis virus Hepatitis C menyebabkan peradangan jangka panjang dalam hati yang dapat mengakibatkan sirosis
Komplikasi
-
Meningkatnya asam amino aromatic yang menembus sawar darah otak, hal ini mengakibatkan meningkatnya sintesis false neurotransmitter
varises esofagus dan gaster, asites, dan ensefalopati hepatikum.
Sirosis hepatis terjadi akibat kerusakan hati dalam jangka waktu yang lama. Sirosis dapat diakibatkan oleh infeksi, misalnya hepatitis B dan C, atau penyebab noninfeksius, seperti hepatitis autoimun, sirosis bilier primer, atau penyakit Wilson. Penyebab tersering sirosis hepatis di seluruh dunia adalah hepatitis B.