Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
VIRUS, Indikator, Adsorpsi, Rekayasa genetika (terapi gen), Kelompok…
VIRUS
Struktur
Ciri-ciri
Virus tidak bergerak, tidak membelah diri, tidak dapat diendapkan dengan sentrifugasi biasa, hanya dapat berkembang biak dalam sel hidup dan dapat dikristalkan
Bentuk Tubuh
Virus berbentuk oval, silinder, polihedral, dan kompleks
Bentuk virus kompleks terdiri atas kepala yang berbentuk poliheddral, ekor yang berbentuk silinder dan serabut ekor
- Virus umumnya berupa hablur (kristal)
- Tubuh virus tersusun atas asam nukleat yang diselubungi oleh protein (kapsid)
- Berukuran lebih kecil dari bakteri (berkisar antara 20 milimikron-300 milimikron)
- Hanya memiliki salah satu macam asma nukleat (RNA atau DNA)
-
-
Peran Virus
-
Peran Merugikan
Menginfeksi tumbuhan, hewan dan manusia sehingga menimbulkan penyakit
Contohnya: a) Herpes (pada manusia), b) Rabies (pada hewan) dan c) Mosaik (pada tumbuhan)
Cara Hidup
Virus hidup seperti organisme parasit obligat, yaitu hanya dapat berkembang biak dalam sel hidup.
Perbedaannya virus hanya memerlukan asam nukleat untuk bereproduksi dan tidak melakukan aktivitas metabolisme di dalam tubuhnya
-
-
-
-
-