Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Poster-Iklan-Slogan - Coggle Diagram
Poster-Iklan-Slogan
Pengertian
Poster adalah plakat yang berupa kata-kata singkat, jelas, menarik, dan lengkap. Kata-kata pada poster bersifat presuasif dan biasa dipasang di ruang terbuka untuk menarik perhatian orang.
Iklan adalah sebuah plakat yang berupa gambar serta kata-kata singkat yang bertujuan membujuk orang-orang untuk tertarik pada barang yang ditawarkan. Biasa cara yang digunakan adalah memberi informasi dan kelebihan tentang produk.
Slogan adalah kata-kata singkat yang menarik,singkat, dan mecolok yang bertujuan untuk memberitahukan sesuatu. Dibuat secara singkat agar mudah diingat oleh pembaca
Perbedaan
-
-
Iklan memadukan unsur kata-kata, gambar, visual, serta audio untuk menarik perhatian orang-orang
Persamaan
Ketiga media tersebut sama-sama menggunakan teks presuasif yang bertujuan untuk membujuk atau mengajak orang-orang untuk melakukan sesuatu atau membeli sesuatu
Contoh Slogan
" Mari Ikuti Kanisus Charity Night. Kita berkreasi, Anda berdonasi. Anda terhibur, Anda makin mujur "
" Daripada bosan dirumah gak ada kerjaan, yuk ikuti Kanisius Charity Night. Kami berkreasi, Anda Hepi "
Ciri-Ciri
Poster
Bahasa Poster singkat, jelas, serta padat
-
Dilengkapi dengan elemen-elemen pelengkap seperti gambar, warna, foto, dan lain-lain.
-
Iklan
Memiliki isi yang singkat, jelas, jujur, dan tidak menyinggung pihak manapun
-
-
-
-
Slogan
Menggunakan kata-kata yang singkat, menarik, dan mudah diingat
Disajikan dalam bentuk frasa, klausa, dan kalimat
-